Ikuti Kami:
Event Mendatang    IELTS Test
Konsultan Pendidikan Luar Negeri - ICAN Education Consultant
daftar biaya sekolah dan kuliah di 13 negara terkenal dunia

Daftar Biaya Sekolah dan Kuliah di 13 Negara Terkenal Dunia

Beranda / Perkuliahan / Daftar Biaya Sekolah dan Kuliah di 13 Negara Terkenal Dunia

Ada 13 negara di dunia yang paling banyak diminati buat sekolah/ kuliah dan ini adalah hasilnya. Daftar negara dengan biaya sekolah/ kuliah dan hidup termahal yang bisa kamu jadikan referensi kalau ingin sekolah atau kuliah di universitas luar negeri.

Misalnya kamu sudah dapet beasiswa luar negeri dengan mudah, maka tugas kamu selanjutnya adalah cari tahu biaya hidupnya. Karena terkadang beasiswa pendidikan yang kamu dapet itu tidak termasuk biaya jajan sama kosan.

Bisa aja sih kalau kamu ingin cari orang tua angkat di sana, jadi kamu bisa numpang nginep aja terus sambil kerja sambilan buat ngisi kantong jajan kamu. Tapi tidak ada salahnya bikin rencana biayanya dulu.

Nih, daftar 13 negara dengan biaya sekolah dan hidup termahal, tahun 2014:

  • Spanyol
    – Biaya sekolah di Spanyol setahun: US$ 1.002 (Rp 10,3 juta)
    – Biaya hidup di Spanyol setahun: US$ 6.004 (Rp 61,8 juta)
    – Total biaya: US$ 7.006 (Rp 72,1 juta)
  • Taiwan
     – Biaya sekolah di Taiwan setahun: US$ 3.270 (Rp 33,6 juta)
     – Biaya hidup di Taiwan setahun: US$ 4.987 (Rp 51,3 juta)
     – Total biaya: US$ 8.257 (Rp 85,05 juta)
  • Cina
    – Biaya sekolah di Cina setahun: US$ 3.983 (Rp 41,02 juta)
    – Biaya hidup di Cina setahun: US$ 4783 (Rp 49,2 juta)
    – Total biaya: US$ 8.766 (Rp 90,2 juta)
  • Rusia
    – Biaya sekolah di Rusia setahun: US$ 3.131 (Rp 32,2 juta)
    – Biaya hidup di Rusia setahun: US$ 6.310 (Rp 64,9 juta)
    – Total biaya: US$ 9.441 (Rp 97,2 juta)
  • Jepang
    – Biaya sekolah di Jepang setahun: US$ 6.522 (Rp 67,4 juta)
    – Biaya hidup di Jepang setahun: US$ 12.642 (Rp 130,2 juta)
    – Total biaya: US$ 19.164 (Rp 197,4 juta)
  • Hong Kong
    – Biaya sekolah di Hong Kong setahun: US$ 13.182 (Rp 135,7 juta)
    – Biaya hidup di Hong Kong setahun: US$ 9.261 (Rp 95,3 juta)
    – Total biaya: US$ 22.443 (231,1 juta)
  • Singapura
    – Biaya sekolah di Singapura setahun: US$ 14.885 (Rp 153,3 juta)
    – Biaya hidup di Singapura setahun: US$ 9.363 (Rp 96,4 juta)
    – Total biaya: US$ 24.248 (Rp 249,7 juta)
  • Kanada
    – Biaya sekolah di Kanada setahun: US$ 18.474 (Rp 190,3 juta)
    – Biaya hidup di Kanada setahun: US$ 7.537 (Rp 77,6 juta)
    – Total biaya: US$ 26.011 (Rp 267,9 juta)
  • Uni Emirat Arab
    – Biaya sekolah di Arab setahun: US$ 21.371 (Rp 220,1 juta)
    – Biaya hidup di Arab setahun: US$ 6.004 (Rp 61,8 juta)
    – Total biaya: US$ 27.375 (Rp 281,9 juta)
  • Jerman
    – Biaya sekolah di Jerman setahun: US$ 635 (Rp 6,5 juta)
    – Biaya hidup di Jerman setahun: US$ 5.650 (Rp 58,2 juta)
    – Total biaya: US$ 6.285 (Rp 64,7 juta)
  • Inggris
    – Biaya sekolah di Inggris setahun: US$ 19.291 (Rp 198,7 juta)
    – Biaya hidup di Inggris setahun: US$ 11.034 (Rp 113,6 juta)
    – Total biaya: US$ 30.325 (Rp 312,3 juta)
  • Amerika Serikat
    – Biaya sekolah di Amrik setahun: US$ 25.226 (Rp 259,8 juta)
    – Biaya hidup di Amrik setahun: US$ 10.479 (Rp 107,9 juta)
    – Total biaya: US$ 35.705 (367,7 juta)
  • Australia
    – Biaya sekolah di Australia setahun: US$ 25.375 (Rp 261,6 juta)
    – Biaya hidup di Australia setahun: US$ 13.140 (Rp 135,3 juta)
    – Total biaya: US$ 38.516 (Rp (Rp 396,7 juta)
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event - Study in Singapore
ICAN Event - UTS Bekasi
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
SIM
KINGS USA
KINGS UK
UTS College Bandung
UTS College Manado
UTS College Bekasi
Education Expo Jabodetabek
New Zealand Jakarta

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Postingan Artikel ...
Artikel Perkuliahan di Luar Negeri Sekolah di Luar Negeri Bahasa Inggris Bacaan Umum Tips & Trick Beasiswa ...
Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan