Musicians Institute awalnya didirikan pada tahun 1977 sebagai Guitar Institute of Technology (GIT), yang merupakan satu-satunya sekolah sejenisnya pada saat itu yang menawarkan pendidikan praktis berbasis pengalaman dalam musik kontemporer. Program inovatif ini dikembangkan oleh Howard Roberts dan Pat Hicks, yang merekrut beberapa pendidik pemain terbaik di AS dan membangun tradisi yang berlanjut di Musicians Institute hingga saat ini
MI dikenal karena pendekatannya yang langsung dan aplikatif, dengan pengajar yang merupakan musisi profesional aktif di industri. Mahasiswa memiliki akses ke fasilitas kelas dunia seperti studio rekaman profesional, ruang latihan pribadi 24 jam, dan pusat karir yang mendukung pengembangan profesional. Selain itu, suasana kampus yang multikultural dan jaringan global antar mahasiswa dari lebih dari 50 negara menciptakan lingkungan belajar yang dinamis dan inspiratif. MI adalah tempat yang tepat untuk mengembangkan keterampilan musik, membangun koneksi industri, dan memulai karier internasional di dunia musik.
Berikut Fakultas dan Jurusan yang tersedia di MI College of Contemporary Music:
Biaya kuliah di MI College of Contemporary Music sangat beragam, berikut data untuk biaya kuliah di MI College of Contemporary Music:
MI College of Contemporary Music menyediakan beasiswa untuk para pelajar, seperti:
Mahasiswa yang memilih program baru seperti Songwriting, Audio Engineering, Music Business, secara otomatis dipertimbangkan untuk beasiswa prestasi (merit-based) berdasarkan audisi, portfolio, atau wawancara. Beasiswa ini biasanya berkisar $1.000–$2.000 per term dan sebagian dibuka bagi mahasiswa internasional
Fasilitas yang tersedia di MI College of Contemporary Music
Performance Stage & Live Sound Rooms