akomodasi di manipal international university

Akomodasi Di Manipal International University

Beranda / Perkuliahan / Info Universitas / Akomodasi Di Manipal International University

Akomodasi di Manipal International University bisa menjadi pilihan tepat bagi mahasiswa internasional. Mahasiswa internasional pasti memikirkan tempat tinggal ketika mereka memutuskan untuk memandikan pendidikan di luar negeri. 

Sebenarnya ada banyak pilihan yang bisa digunakan, mulai dari asrama yang disediakan oleh kampus atau memilih akomodasi di luar kampus. Masing-masing tentu memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri.

Seputar Akomodasi di Manipal International University

Asrama kampus merupakan salah satu fasilitas yang disediakan oleh perguruan tinggi dan bisa menjadi tempat tinggal bagi mahasiswa internasional. Akomodasi yang ditawarkan oleh Universitas biasanya memiliki berbagai macam tipe dan bisa disesuaikan dengan kebutuhan mahasiswa.

Memutuskan untuk tinggal di asrama kampus akan menjadi pengalaman yang menarik, khususnya bagi mahasiswa S1 yang baru pertama kali melanjutkan pendidikan di luar negeri. Ada banyak pengalaman menarik dan unik yang bisa didapatkan setelah bergabung dengan asrama kampus. 

Asrama di Manipal International University disediakan bagi pelajar internasional dan sudah memenuhi kualitas dan fasilitas terbaik. Asrama tersebut telah memiliki permintaan tinggi untuk akomodasi yang terjangkau tetapi dilengkapi fasilitas hidup dan belajar yang dibutuhkan oleh mahasiswa internasional.

Berikut ini beberapa fasilitas terbaik yang ditawarkan oleh asrama di Manipal International University.

  • Mesin Cuci & Pengering di lantai 1, 2, 3, 4
  • Toko serba-ada
  • Kafetaria
  • Surau
  • Ruang Siswa
  • Ruang permainan dalam ruangan
  • Ruang Tamu
  • Kamar tamu
  • Ruang Sipir
  • Kantor manajemen
  • Layanan Keamanan 24×7
  • Wifi
  • CCTV
  • Mini Market 24 jam
  • Mesin Penjual (Vending Machine)

Lantas bagaimana cara melakukan pendaftaran untuk mendapatkan asrama di Manipal International University? Proses pendaftaran bisa dilakukan dengan mudah sebelum kamu datang di Malaysia.

Silahkan daftar untuk mendapatkan asrama ketika proses pengajuan aplikasi pendaftaran dilakukan. Agar lebih mudah memproses pendaftaran akomodasi di Manipal International University, kamu bisa meminta bantuan dari pihak agen pendidikan luar negeri yang sudah profesional seperti ICAN Education Consultant. 

Baca juga:
Rincian Lengkap Manipal International University Fees

Kelebihan dan Kekurangan Menggunakan Asrama di Dalam Kampus

Kenyamanan selama tinggal di luar negeri untuk menempuh pendidikan menjadi poin penting yang harus diperhatikan untuk mendapatkan pengalaman perkuliahan menyenangkan. Manipal International University telah menyediakan akomodasi yang lengkap dengan fasilitas dan beberapa pilihan kamar.

Kelebihan tinggal di asrama kampus adalah lokasinya yang cukup dekat sehingga tidak membutuhkan transportasi dan waktu yang cukup lama untuk bisa sampai ke kampus. Hal ini membuat kamu lebih hemat biaya transportasi dan lebih mudah mengakses berbagai macam fasilitas kampus, seperti perpustakaan, tempat olahraga, laboratorium, dan lain sebagainya.

Kamu juga memiliki kesempatan untuk bertemu dan bergaul dengan beberapa mahasiswa internasional lainnya dari negara berbeda. Hal ini akan membuat mahasiswa internasional memiliki pandangan yang lebih luas dengan latar belakang berbeda.

Tinggal di asrama kampus kamu juga tidak perlu memusingkan terkait biaya listrik, air, internet dan semuanya karena semua sudah termasuk dalam biaya yang telah ditetapkan.

Namun sayangnya kekurangan dari penggunaan asrama kampus adalah jumlah yang disediakan terbatas. Biasanya beberapa kampus lebih memprioritaskan mahasiswa tahun pertama dengan jumlah terbatas, sehingga untuk menemukan tempat tinggal di kampus akan cukup sulit dan harus mendaftar jauh-jauh hari.

Persiapan siswa untuk mendapatkan akomodasi harus benar-benar matang sehingga kesempatan tinggal di kampus bisa didapatkan dengan mudah. Kamu juga harus memahami bahwa tinggal di asrama juga harus siap berbagi dengan teman-teman saat sama, termasuk untuk penggunaan dapur, kamar mandi (kecuali bagi ensuite room), serta fasilitas lain.

Kekurangan lainnya karena di dalam asrama kampus ini memiliki banyak penghuni, jadi kamu harus mulai terbiasa bertemu dengan banyak orang dan lingkungan yang cukup berisik.

Sekalipun begitu menggunakan asrama kampus tetap menjadi hal yang paling direkomendasikan bagi siswa internasional di Malaysia.

Akomodasi di Manipal International University tersedia bagi mahasiswa internasional maupun mahasiswa lokal yang tertarik untuk tinggal di dalam kampus. Asrama kampus sudah dilengkapi dengan fasilitas terbaik, seperti mesin cuci, toko serba ada, Wifi, pelayanan keamanan, dan lain sebagainya.

Jika tertarik untuk mendapatkan asrama kampus sebagai tempat tinggal di Manipal International University sebaiknya segera lakukan pendaftaran jauh-jauh hari sebab kuota yang disediakan tidak banyak.

Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan