Ikuti Kami:
Event Mendatang    IELTS Test
Konsultan Pendidikan Luar Negeri - ICAN Education Consultant
biaya kuliah dan ranking vatel suzhou, china

Biaya Kuliah dan Ranking Vatel Suzhou, China

Beranda / Perkuliahan / Persiapan Kuliah / Biaya Kuliah dan Ranking Vatel Suzhou, China

Dengan konsep pendidikan yang unik, Vatel Suzhou menawarkan pengalaman belajar campuran. Kamu bisa menikmati kursus, magang, dan praktek dengan biaya kuliah yang ditawarkan Vatel Suzhou China yang cukup kompetitif. Sebelum memutuskan untuk kuliah di universitas ini, kamu bisa mencari tahu mengenai biaya kuliah dan ranking Vatel Suzhou, China terlebih dahulu.

Kamu bisa mengambil dua gelar, yaitu program S1 dalam kurun tiga tahun serta MBA dalam kurun 2 tahun. Atau, kamu juga bisa mengambil program jangka pendek special untuk manajer dan eksekutif.

Vatel Suzhou, China juga memiliki konsep seni perhotelan, yaitu “art de Vivre” ala Prancis ke China. Dengan mitra tiga hotel berbintang lima yang dapat ditempuh hanya 30 menit dari kampus utama, kamu bisa menikmati pendidikan praktek di lapangan secara professional.

Program Marco Polo yang membuat mahasiswa belajar banyak hal menjadi program andalan. Sehingga Vatel Suzhou, China memperoleh ranking terbaik sebagai sekolah perhotelan dan pariwisata internasional.

Biaya Kuliah di Vatel Suzhou, China

Untuk pendidikan S1, berikut adalah rincian biaya kuliah di Universitas tahun 2020:

 Tahun PertamaTahun KeduaTahun Ketiga
Biaya Pendaftaran1000 CNY  
Biaya Sekolah58000 CNY58000 CNY58000 CNY
Seragam3000 CNY  
Asuransi150 CNY150 CNY150 CNY
Buku dan bahan belajar2000 CNY1800 CNY1500 CNY
Biaya tempat tinggal3000 CNY3000 CNY3000 CNY
Total67150 CNY67150 CNY67150 CNY

Sedangkan untuk program studi MBA, berikut biaya rinciannya tahun 2020:

 Tahun PertamaTahun Kedua
Biaya Pendaftaran1000 CNY 
Biaya Sekolah76000 CNY76000 CNY
Seragam3000 CNY 
Asuransi150 CNY150 CNY
Buku dan bahan belajar2000 CNY2000 CNY
Biaya tempat tinggal3000 CNY3000 CNY
Total85150 CNY81150 CNY

Biaya kuliah yang tersedia di Vatel Suzhou, China tersebut tidak termasuk biaya untuk konsumsi. Untuk konsumsi, sebaiknya kamu menyediakan biaya tambahan yaitu sekitar 2.000 CNY per bulan. Ini adalah standar hidup minimal di Suzhou, China. Dengan biaya tersebut, kamu bisa membeli makan tiga kali setiap hari di kantin kampus.

Biaya lainnya adalah biaya cek kesehatan yaitu 600 CNY sebagaimana merupakan informasi biaya terakhir di tahun 2015. Biaya bisa berubah sewaktu-waktu mengikuti kebijakan kampus. Kamu harus membayarkan biaya medis langsung pada rumah sakit serta biro kepolisian.

Rincian biaya di atas adalah estimasi biaya dan bukan biaya pasti yang akan kamu keluarkan. Untuk biaya kuliah yang pasti, kamu bisa mengunjungi situs resmi universitas atau menghubungi pihak universitas secara langsung. 

Ranking Vatel Suzhou, China

Dilansir dari Top Universities, vatel menjadi sekolah bisnis bidang industri perhotelan dan telah memenangkan penghargaan “Best Hospitality Management School” dalam Worldwide Hospitality Awards ke-17.

Berikut adalah pencapaian lain dari Vatel yang membuat sekolah ini menarik perhatian para pelajar di dunia:

  • Memiliki lima kampus, tersebar di Prancis, mulai dari Paris, Lyon, Bordeaux, Nimes, dan Nantes
  • Terdapat 50 titik lokasi kampus, dimana Vatel Nimes menjadi kampus utama Vatel Group sekaligus terbesar sebagai sekolah Vatel.
  • Vatel Nimes memiliki hotel berbintang empat, spa, dan tempat tinggal mahasiswa, seluruhnya di lingkungan kampus.
  • Vatel juga melatih manajer operasional dan eksekutif senior pada bidang manajemen perhotelan dan pariwisata internasional.
  • Top Universities juga menyebutkan bahwa Hospitality and Leisure Management adalah subjek yang membuat Vatel Suzhou, China mendapatkan ranking QS WUR by Subject ranking di urutan ke-18.

Baca juga:
Cara Daftar dan Syarat Daftar Kuliah di Vatel Suzhou, China
Jurusan Dan Jadwal Masuk Vatel Suzhou, China
Akomodasi Dan Fasilitas Kuliah Di Vatel Suzhou, China

Membangun Karir Setelah Kuliah 

Terpilih dari 42 sekolah unggulan, Vatel Group menyandang gelar sebagai sekolah manajemen terbaik di dunia pada 14 November 2016. Dengan total pilihan 50 jaringan kampus, 9000 mahasiswa, dan 35.000 alumni.

Kualitas manusia dan profesionalitas menjadi salah satu alasan mengapa lulusan Vatel selalu menarik perhatian banyak perusahaan. Dengan alumni yang sangat banyak, terdapat jaringan besar yang memberikan peluang karir untuk kamu nantinya.

ICAN Education Consultant menawarkan layanan agen pendidikan untuk mempermudah pelajar Indonesia agar dapat mendaftar di kampus Vatel. Dengan seluruh informasi biaya lengkap, kamu juga dapat konsultasi dengan seluruh agen kami secara gratis. Jangan sungkan untuk bertanya apapun seperti akomodasi, fasilitas, atau lainnya yang masih bikin kamu bimbang. Tim kami dengan senang hati dapat menjadi bagian dari perjalanan pendidikanmu di Vatel Suzhou, China nanti.

Di Vatel Suzhou, China kamu akan mendapatkan kualitas pengajaran yang menarik. Tenaga pendidik profesional akan siap membantu agar kamu mendapatkan pengalaman belajar yang dapat mengubah masa depanmu.

Sistem belajar interaktif dengan pengalaman langsung praktek membuat kamu berkesempatan untuk langsung mengasah keterampilan teknis, analitis, dan konseptual.

ICAN Event - UTS Bekasi
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - Study in Singapore
ICAN Event - UTS Balikpapan
Macquarie
SIM
Queensland
Auckland

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Postingan Artikel ...
Artikel Perkuliahan di Luar Negeri Sekolah di Luar Negeri Bahasa Inggris Bacaan Umum Tips & Trick Beasiswa ...
Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan