cara daftar, syarat, dan jadwal masuk kuliah di lloyds international college australia

Cara Daftar, Syarat, dan Jadwal Masuk Kuliah di Lloyds International College Australia

Beranda / Perkuliahan / Persiapan Kuliah / Cara Daftar, Syarat, dan Jadwal Masuk Kuliah di Lloyds International College Australia

Cara daftar kuliah di Lloyds International College Australia dapat kamu pelajari pada topic kali ini. Lloyds International College merupakan salah satu RTo, atau organisasi pelatihan yang sudah terdaftar untuk menyediakan pelatihan intensif bagi seluruh mahasiswa.

Lloyds International College memberikan beberapa syarat daftar kuliah bagi siapapun yang ingin mengikuti pelatihan dan membangun karir sukses pada lingkungan kerja profesional.

Program studi Diploma tersedia sebagia jalur masuk ke beberapa universitas ternama.

Cara Daftar Kuliah Lloyds International College Australia

Berikut adalah beberapa tata cara daftar kuliah di Lloyds International College Australia:

  • Isi formulir pendaftaran terlebih dahulu. Cantumkan beberapa dokumen berikut: Salinan passport, nilai IELTS sebagai bukti kemampuan Bahasa Inggris, berkas pendukung lainnya, bukti pembayaran OSHC
  • Kirimkan pendaftaran kamu ke bagian admisi
  • Jika kamu telah memenuhi seluruh syarat masuk kuliah, lembaga pendidikan ini akan mengirimkan Enrollment Agreement and Invoice
  • Tandatangani Enrolment Agreement
  • Bayar biaya kuliah sesuai tagihan.
  • Lloyds International College Australia memberikan Confirmation of Enrolment atau COE
  • kamu harus mengurus visa pelajar, serta membuat Unique Student Identifier
  • kamu mulai mengikuti perkuliahan, hari pertama adalah acara orientasi mahasiswa.

Itulah cara daftar kuliah di Llyods International College Australia bagi mahasiswa internasional.

Cara mendaftar kuliah juga lebih mudah bagi para pelajar Indonesia yang menggunakan bantuan ICAN Education Consultant, tim kami siap membantu dengan memberikan konsultasi perkuliahan luar negeri agar rencana studi kamu lebih matang.

Syarat Masuk di Lloyds International College Australia

Selain mengetahui cara daftar, kamu juga harus mengetahui syarat apa saja yang harus kamu penuhi ketika akan mendaftar di Lloyds International College Australia:

Syarat Asuransi

Seluruh mahasiswa internasional juga wajib memenuhi syarat kuliah di Lloyds International College Australia, salah satunya OSHC, asuransi kesehatan.

kamu harus membayar  biaya asuransi kesehatan sebelum datang ke Australia. Sehingga, urusan kesehatan kamu akan dijamin oleh OSHC dari awal datang ke Australia sampai batas akhir visa.

Ketika masuk kuliah sebagai mahasiswa internasional, kamu harus bayar biaya asuransi sesuai lamanya jurusan kuliah yang kamu pilih.

kamu dapat mengurus asuransi kesehatan sendiri atau meminta bantuan kampus untuk mencari informasi penyedia jasa asuransi.

ESOS

Pemerintah Australia menginginkan agar mahasiswa internasional di Australia memiliki pengalaman belajar aman, nyaman dan mengesankan.

Itulah mengapa diterapkan hukum di Australia untuk mendorong kualitas pendidikan dan perlindungan bagi mahasiswa internasional, sebutannya adalah ESOS.

ESOS melindungi hak untuk menerima informasi akurat tentang jruusan, biaya kuliah, model pembelajaran, atau informasi pendidikan lainnya, baik sebelum mendaftar atau sebagai mahasiswa aktif.

Jika kamu berusia dibawah 18 tahun, maka kamu akan dijamin memiliki visa dengan alasan keamanan, selagi terdapat pihak sah yang mengatur akomodasi, dukungan, dan kesejahteran anda.

Tandatangani pula kesepakatan tertulis dengan Lloyds International College sebelum atau selagi kamu membayar kuliah, dan baca informasi lengkap tentang refund. Pastikan kamu memiliki salinan dari perjanjian tersebut.

Baca juga:
Jurusan Dan Fasilitas Kuliah Di Lloyds International College Australia

Jadwal Masuk Kuliah di Lloyds International College Australia

Jadwal masuk kuliah di Lloyds International College Australia adalah setiap senin untuk jurusan Bahasa Inggris. Sedangkan untuk jurusan Bisnis masuk pada tanggal-tanggal berikut:

  • 4 Januari 2021
  • 5 Februari 2021
  • 1 April 2021
  • 7 Mei 2021
  • 2 Juli 2021
  • 6 Agustus 2021
  • 1 Oktober 2021
  • 5 November 2021

Kuliah jurusan Bahasa Inggris masuk dengan tiga pilihan kelas, yaitu kelas pagi, siang, atau sore.

Tidak hanya jadwal masuk kuliah di Lloyds International College Australia yang wajib kamu perhatikan, tapi juga jadwal orientasi. Seluruh mahasiswa wajib mengikuti masa orientasi sebelum jadwal perkuliahan dimulai.

Jadwal masuk kuliah di Lloyds International College Australia ditandai dengan masa orientasi. Pada hari pertama di kampus, kamu akan mengikuti masa orientasi dari jam 10 pagi sampai jam 3 sore.

Selama sesi orientasi, kamu akan memperoleh informasi penting tentang perkuliahan dan kehidupan di Sydney.

Selalu ingat bahwa kamu memiliki Kantor Pusat Pelayanan Mahasiswa, membantu berbagai kebutuhan termasuk untuk akomodasi agar kamu merasa terbantu sebagai mahasiswa internasional. Orientasi juga mengenalkan layanan konseling mahasiswa.

Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan