informasi biaya kuliah di multimedia nusantara university

Informasi Biaya Kuliah di Multimedia Nusantara University

Beranda / Perkuliahan / Persiapan Kuliah / Informasi Biaya Kuliah di Multimedia Nusantara University

Multimedia Nusantara University atau yang sering disebut sebagai UMN adalah salah satu kampus swasta di Banten. Kampus ini memiliki visi untuk menjadi perguruan tinggi yang unggul dalam bidang ICT, baik secara nasional maupun internasional, menghasilkan lulusan berwawasan internasional dan memiliki kompetensi tinggi pada bidangnya.

Kampus ini turut serta mencerdaskan kehidupan bangsa dan memajukan kesejahteraan melalui berbagai macam upaya penyelenggaraan pendidikan tinggi dan melaksanakan Tri Dharma perguruan tinggi untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia di Indonesia.

Multimedia Nusantara University menjadi salah satu perguruan tinggi yang bisa dipilih bagi kamu yang berada di daerah Banten. 

Baca Juga: Ini yang Mesti Dicoba Buat Mahasiswa Indonesia!

Informasi Biaya Kuliah di Multimedia Nusantara University

Multimedia Nusantara University menyediakan berbagai program mulai dari Engineering and Informatics, Business, Communication, hingga Art and Design. Belum daftarkan diri di kampus ini ada baiknya mencari informasi terkait biaya perkuliahan.

Berikut ini update terbaru biaya perkuliahan di Multimedia Nusantara University.

  1. Biaya Uang Pangkal UMN

Biaya uang pangkal di Multimedia Nusantara University disesuaikan dengan program studi dan tingkatan siswa, seperti berikut;

  • Informatika – Grade A (Rp.29.000.000), Grade B (Rp.31.500.000), Grade C (34.000.000)
  • Sistem Informasi – Grade A (Rp.29.000.000), Grade B (Rp.31.500.000), Grade C (34.000.000)
  • Teknik Fisika – Grade A (Rp.28.000.000), Grade B (Rp.30.500.000), Grade C (33.000.000)
  • Teknik Elektro – Grade A (Rp.28.000.000), Grade B (Rp.30.500.000), Grade C (33.000.000)
  • Teknik Komputer – Grade A (Rp.28.000.000), Grade B (Rp.30.500.000), Grade C (33.000.000)
  • Strategic Communication – Grade A (Rp.31.000.000), Grade B (Rp.33.500.000), Grade C (36.000.000)
  • Multimedia Journalism – Grade A (Rp.31.000.000), Grade B (Rp.33.500.000), Grade C (36.000.000)
  • Manajemen – Grade A (Rp.29.500.000), Grade B (Rp.32.000.000), Grade C (34.500.000)
  • Akuntansi – Grade A (Rp.29.500.000), Grade B (Rp.32.000.000), Grade C (34.500.000)
  • Desain Komunikasi Visual – Grade A (Rp.41.500.000), Grade B (Rp.44.000.000), Grade C (46.500.000)
  • Film – Grade A (Rp.41.500.000), Grade B (Rp.44.000.000), Grade C (46.500.000)
  • Arsitektur – Grade A (Rp.32.500.000), Grade B (Rp.35.000.000), Grade C (37.500.000)
  • D3 Perhotelan – Grade A (19.750.000), Grade B (22.250.000), Grade C (24.750.000)

Pengelompokkan biaya uang pangkal berdasarkan dari hasil tes reguler yang dilakukan ketika mendaftar di UMN. Biaya bisa berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan kampus.

  • Biaya Kuliah Per Semester di UMN

Biaya kuliah per semester masing-masing studi berbeda, seperti berikut;

  • Informatika –  Rp.16.550.000
  • Sistem Informasi – Rp. 16.550.000
  • Teknik Fisika – Rp. 15.700.000
  • Teknik Elektro – Rp. 15.700.000
  • Teknik Komputer – Rp. 15.700.000
  • Strategic Communication – Rp. 17.100.000
  • Multimedia Journalism – Rp. 17.100.000
  • Manajemen – Rp. 15.500.000
  • Akuntansi – Rp. 15.500.000
  • Desain Komunikasi Visual – Rp. 19.500.000
  • Film – Rp. 19.500.000
  • Arsitektur – Rp. 17.150.000
  • D3 Perhotelan – Rp. 11.750.000

Biaya tersebut dibayarkan tiap semester untuk perkuliahan. Jika kamu tertarik maka harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu di UMN  dengan biaya pendaftaran sebesar Rp. 100.000 ( dapat berubah sewaktu-waktu).

Baca Juga: Info Jurusan Kuliah di Sampoerna University Indonesia

Multimedia Nusantara University memiliki biaya perkuliahan yang sesuai dengan standar perguruan tinggi swasta berkualitas di Indonesia. Dengan biaya perkuliahan tersebut sudah disiapkan segala macam fasilitas terbaru dan modern untuk menunjang proses pembelajaran siswa.

Untuk mendapatkan informasi lebih tepat tentang pendaftaran di Multimedia Nusantara University, kamu Bisa berkonsultasi secara langsung dengan agen pendidikan yaitu ICAN Education Consultant. Kamu bisa mendapatkan tips dan solusi untuk masuk UMN.

Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan