rekomendasi jurusan favorit di luar negeri, ada pilihanmu

Rekomendasi Jurusan Favorit di Luar Negeri, Ada Pilihanmu?

Beranda / Perkuliahan / Info Jurusan / Rekomendasi Jurusan Favorit di Luar Negeri, Ada Pilihanmu?

Setiap tahun, ribuan siswa memutuskan untuk kuliah di luar negeri. Tak hanya pemilihan universitas yang perlu diperhatikan, kamu juga perlu mempertimbangkan jurusan favorit di luar negeri yang sesuai dengan minat kamu.

Sudah ada banyak program dan jurusan yang membuka pintu mereka untuk pelajar internasional. Kamu juga memiliki kesempatan untuk mengambil kelas yang tidak ditawarkan di universitas kamu sebelumnya.

4 Jurusan Favorit di Universitas Luar Negeri

Belajar di luar negeri tidak hanya bermanfaat untuk menambah pengalaman, tetapi juga memperluas pikiran, menumbuhkan rasa empati dan memungkinkan kamu melihat dunia yang lebih luas.

Beberapa jurusan di universitas luar negeri ini sering kali menjadi tujuan banyak siswa dari seluruh dunia.

1. Jurusan Bisnis

Apa yang menjadikan bisnis salah satu jurusan terbaik untuk studi di luar negeri? Jurusan ini adalah salah satu jurusan yang paling universal. Jika kamu mengejar karir dalam bisnis, kemungkinan kamu akan berurusan dengan pasar global, atau bisnis internasional.

Belajar bisnis di luar negeri akan memberikan kesempatan untuk belajar lebih banyak tentang praktik bisnis internasional. Kamu akan melihat bagaimana pemasaran bekerja di lingkungan yang berbeda.

2. Jurusan Pemasaran dan Periklanan

Kelas pemasaran mendapat peringkat tinggi dalam kursus terbaik untuk belajar di luar negeri karena popularitas, dan kegunaannya. Di dunia yang serba digital, kamu bisa belajar mengenai cara memanfaatkan sosial media untuk menjangkau khalayak yang lebih luas.

Jurusan ini bisa sangat bermanfaat untuk kamu yang mengejar karir di dunia digital. Menjadi ahli di bidang ini akan memberikan poin tambahan saat kamu melamar pekerjaan.

3. Jurusan Environmental Studies

Kuliah di luar negeri dalam jurusan ini akan memperkenalkan kamu pada cara baru untuk melestarikan lingkungan. Kamu juga akan melihat bagaimana masalah mempengaruhi berbagai belahan dunia.

Kamu akan fokus pada masalah yang sering terjadi di suatu daerah atau negara. Kemungkinan besar, kamu akan banyak belajar secara praktik daripada teori.

4. Jurusan Sejarah

Mempelajari sejarah saat berada di luar negeri memberi kamu kesempatan untuk mempelajari semua tentang budaya lama dan baru. Selain itu, kamu juga akan akan mempelajari landmark bersejarah yang menawarkan pandangan langsung tentang bagaimana dunia ini terbentuk.

Karena sejarah adalah mata pelajaran universal, kamu dapat memilih di mana kamu ingin berkuliah sesuai minat, dan fleksibilitas ini menjadikan sejarah salah satu mata pelajaran terbaik untuk belajar di luar negeri.

Baca Juga: Negara dengan Universitas Terbaik di Dunia

Tips Menemukan Jurusan Terbaik

Untuk bisa menemukan jurusan favorit di luar negeri, kamu harus mengetahui terlebih dahulu apa yang kamu inginkan. Pertimbangkan apakah jurusan tersebut benar-benar sesuai untuk kamu atau tidak.

Mulailah dengan mempertimbangkan disiplin akademis umum, seperti bisnis, humaniora, atau sains. Identifikasi area tersebut dan cari apa yang paling menarik menurut kamu. Misalnya, jika kamu menyukai matematika dan sains, kamu bisa mempertimbangkan jurusan sains, teknologi, teknik, dan matematika (STEM).

Jika perlu, kamu bisa menggunakan layanan konsultan pendidikan luar negeri. ICAN Education memiliki tim yang mampu membantu menentukan jurusan yang tepat. Tim kami akan melihat dan menyesuaikan minat serta kondisi kamu saat ini untuk mendapatkan jurusan yang sesuai.

Setiap siswa harus mengevaluasi kemampuan mereka sendiri di samping keterampilan yang dibutuhkan dalam karir ideal mereka. Dengan begitu, kamu dapat mempertimbangkan jurusan mana yang paling tepat untuk dirimu.

Selain memilih jurusan apa yang akan diambil di perguruan tinggi, kamu harus memastikan kualitas program itu sendiri. Tidak semua program perguruan tinggi dibuat sama; beberapa sekolah lebih kuat dalam mata pelajaran tertentu daripada yang lain, yang dapat mempengaruhi karir kamu setelah lulus.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
UTS College
Deakin University
SIT

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan