Ikuti Kami:
Event Mendatang    IELTS Test
Konsultan Pendidikan Luar Negeri - ICAN Education Consultant
berapa lama masa berlaku visa amerika

Berapa Lama Masa Berlaku Visa Amerika?

Beranda / Bacaan Umum / Berapa Lama Masa Berlaku Visa Amerika?

Salah satu negara yang banyak dijadikan destinasi kunjungan adalah negara Amerika. Karena tidak dapat dipungkiri bahwa negara Amerika memang menyimpan banyak keindahan dan daya tarik untuk khalayak. Saat akan pergi ke Amerika, kamu akan memerlukan visa. Oleh karena itu, masa berlaku visa Amerika pun menjadi hal yang perlu diperhatikan.

Sebenarnya, bukan hanya negara Amerika saja. Namun, hampir semua negara memang mewajibkan para pengunjung asing memiliki visa. Visa ini tidak hanya berlaku untuk liburan ke negara Amerika saja. Karena visa pun akan bermanfaat apabila akan melanjutkan studi di Amerika.

Masa Berlaku Visa Amerika

Bagi para pemilik visa, wajib hukumnya untuk mengetahui masa berlaku visa. Karena apabila diabaikan, maka dikhawatirkan visa sudah tidak berlaku ketika berkunjung ke luar negeri. Khususnya ketika berkunjung ke Amerika. Oleh karena itu, inilah beberapa informasi terkait masa berlaku dan cara memperpanjang visa!

Baca Juga:
Jenis Visa Amerika yang Perlu Kamu Tahu

Masa Berlaku

Apabila sudah disetujui untuk memiliki dan mendapatkan visa. Maka, kamu akan mendapatkan multiple entry atau kunjungan berulang ke Negara Amerika. Namun, perlu diketahui bahwa visa tersebut pun memiliki masa berlaku. Oleh karena itu, tidak dapat sembarangan menggunakan visa hanya karena terdapat label multiple entry.

Umumnya, masa berlaku visa adalah sekitar 5 tahun. Namun, dalam beberapa kasus terdapat masa berlaku yang berbeda. Mulai dari 6 bulan, 12 bulan, 2 tahun, dan yang paling lama adalah 5 tahun. Hal tersebut bergantung pada keputusan konselor dalam memberikan masa berlaku terhadap visa.

Memperpanjang Izin Tinggal

Saat sudah mempunyai visa turis untuk ke Amerika, biasanya petugas imigrasi di Bandara akan memberikan kamu izin tinggal. Adapun izin tinggal yang diberikan adalah sekitar 1 sampai dengan 6 bulan semenjak berkunjung ke Amerika.

Namun, walau begitu izin tinggal ini ternyata dapat diperpanjang sampai satu tahun untuk para pemegang visa B1/B2. Caranya adalah dengan mengisi formulir I-539 ke USCIS. Lakukanlah pengajuan minimal 45 hari sebelum izin tinggal awal berakhir.

Masa Berlaku Visa Amerika: Langkah Pembuatan Visa Amerika

Apabila belum memiliki visa, maka segeralah membuatnya. Khususnya untuk kalangan yang akan melakukan perjalanan ke Amerika. Oleh karena itu, inilah beberapa langkah yang harus dilakukan saat mengajukan visa.

Melengkapi Dokumen

Langkah pertama adalah melengkapi dokumen sebagai persyaratan. Dokumen yang perlu dipersiapkan diantaranya adalah KK, KTP, paspor, ijazah, pas foto 5×5, rekening koran tiga bulan terakhir, akta kelahiran, dan itinerary perjalanan Amerika.

Sebaiknya, persiapkan pula tiket pesawat PP beserta akomodasinya. Hal tersebut dimaksudkan sebagai antisipasi apabila pengajuan visa tidak disetujui. Sebaiknya, siapkan dokumen dalam bahasa Inggris.

Pengajuan di Aplikasi

Berikutnya adalah pengisian formulir dan pengajuan melalui aplikasi. Kamu dapat mengunjungi web U.S. Department of State. Pastikan untuk mengisi semua data dengan baik dan benar.

Membayar Biaya

Perlu diketahui bahwa kamu perlu membayar biasa visa. Biaya yang akan dikeluarkan adalah sekitar Rp. 2.346.552. Apabila pengajuan ditolak oleh konselor, maka biaya yang telah dikeluarkan akan hangus.

Baca Juga:
Kegunaan Paspor Pelajar Amerika Serikat
Apa Saja Syarat Visa Pelajar? Ini Yang Perlu Dipersiapkan

Wawancara

Tahap terakhir adalah wawancara. Wawancara dapat dilakukan dengan menentukan kedutaan atau konselor terdekat di kotamu. Sesi wawancara ini menjadi tahap paling krusial. Karena akan menentukan pengajuan visa ditolak atau diterima.

Masa berlaku visa Amerika wajib diketahui oleh para pemegang visa. Karena tentunya akan sangat berisiko apabila tidak mengetahui kapan visa yang dimiliki itu tidak berlaku. Akan lebih riskan jika posisinya sedang berada di luar negeri.

ICAN Event - UTS Bekasi
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - Study in Singapore
ICAN Event - UTS Balikpapan
Macquarie
SIM
Queensland
Auckland

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Postingan Artikel ...
Artikel Perkuliahan di Luar Negeri Sekolah di Luar Negeri Bahasa Inggris Bacaan Umum Tips & Trick Beasiswa ...
Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan