3 universitas termahal di amerika, berapa kisaran biayanya

3 Universitas Termahal di Amerika, Berapa Kisaran Biayanya?

Beranda / Perkuliahan / Info Universitas / 3 Universitas Termahal di Amerika, Berapa Kisaran Biayanya?

Universitas termahal di Amerika beberapa di antaranya mempunyai kualitas tinggi. Sehingga tidak heran jika biaya kuliah yang ditawarkan cukup fantastis apalagi ditambah dengan nilai tukar Rupiah tergolong rendah.

Sebagai negara adidaya, Amerika punya banyak keunggulan termasuk pada sektor pendidikan. Dengan biaya kuliah mahal, layanan pendidikan dan fasilitasnya sangat lengkap, bahkan banyak universitas di Amerika mampu menjamin memberi prospek kerja cerah bagi para alumninya karena adanya jaringan universitas yang bermitra dengan perusahaan multinasional.

Daftar Universitas Amerika yang paling mahal

Agar kamu tidak penasaran dengan pilihan Universitas termahal di Negeri Paman Sam ini, berikut adalah informasi berapa kisaran biaya sesuai pilihan Universitas termahal:

1. Columbia University

Kisaran biaya kuliah yang ditawarkan mencapai USD$59.430. Menjadi mahasiswa di Columbia University artinya kamu harus menyiapkan biaya kuliah hingga 850 juta rupiah. Menurut US News and Worlds Report, lembaga perguruan tinggi tersebut berada pada peringkat ketiga yaitu setelah Harvard dan Princeton.

Peringkat ketiga tersebut juga membuatnya setara dengan Institut Teknologi Massachusetts, Universitas Yale, juga Universitas Chicago. Universitas Columbia juga berada pada ranking 34 sesuai kategori Under Graduate Teaching dan ranking 18 kategori sarjana teknik.

Baca juga : Universitas Teknologi di Amerika

2. University of Chicago

Universitas termahal di Amerika selanjutnya yaitu Universitas Chicago dengan biaya kuliah sekitar USD$57.006. Jika dirubah dalam rupiah maka bisa mencapai 810 juta rupiah. Universitas tersebut merupakan pilihan tepat jika kamu sangat menyukai lingkungan mewah karena lokasinya berdekatan dengan Hyde Park.

Universitas Chicago berhasil memperoleh ranking tiga kategori Universitas nasional top sama seperti kualitas Universitas Columbia, Universitas Yale, dan Institut Teknologi Massachusetts. Hal tersebut adalah prestasi menarik karena Universitas Chicago bersaing dengan Universitas lain dan masuk dalam deretan Ivy League School.

Chicago berhasil duduk pada peringkat 16 sama seperti Universitas Boston atau universitas clemson. Sedangkan pada program pascasarjana, fakultas bisnis Universitas Booth Chicago berada pada urutan pertama Amerika. Biaya kuliah pascasarjana bisa mencapai hingga 980 juta rupiah.

3. Vassar College

Universitas termahal berikutnya di Amerika yaitu Vassar College. Perguruan tinggi tersebut masuk dalam kategori Universitas biaya mahal karena mencapai USD$56.960 yaitu sekitar 809 juta rupiah.

Lembaga perguruan tinggi ini sudah berdiri sejak 1861 sekaligus masuk dalam sekolah seni top ke-11 menurut U.S.News. Lembaga perguruan tinggi ini juga terkenal sebagai the Seven Sister atau kumpulan universitas wanita pada bagian timur laut.

Baca Juga: universitas favorit di Amerika

Keuntungan Menjadi mahasiswa Universitas Amerika

Sekarang kamu sudah tahu banyak hal tentang apa saja daftar universitas termahal di Amerika. Kamu juga bisa melakukan konsultasi kuliahan luar negeri dengan menghubungi ICAN Education Consultant.

Ada banyak keuntungan mengapa harus kuliah di Amerika dan apa saja keuntungan yang dapat kamu peroleh. Pertama, Amerika adalah rumah bagi banyak pendidikan perguruan tinggi berkualitas dunia. Kamu bisa menemukan program yang langsung diajarkan oleh tenaga pendidik profesional yang sudah ahli pada bidangnya. Bahkan Amerika juga menjadi salah satu negara pusat pendidikan terbaik yang menjadi contoh bagi negara lainnya.

Itulah mengapa siapapun yang pernah kuliah di Amerika dan berhasil menyandang gelar dari salah satu lembaga perguruan tinggi terkemuka di sana, pasti akan memperoleh pekerjaan lebih mudah. Jika kamu berhasil diterima pada Universitas terakreditasi, maka itu artinya kamu adalah lulusan dari perguruan tinggi standar sangat tinggi sehingga layak diburu oleh banyak perusahaan.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
UTS College
Deakin University
SIT

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan