Kedah, Malaysia

Kedah adalah sebuah negara bagian di Malaysia yang terletak di bagian utara Semenanjung Malaysia. Secara geografis, Kedah berbatasan dengan Thailand di sebelah utara dan perbatasan laut di sebelah barat dengan Selat Melaka. Letaknya strategis, sehingga negara bagian ini memiliki peran penting dalam perdagangan dan pariwisata di wilayah tersebut.

Ciri khas Kedah terletak pada budaya dan tradisi masyarakatnya. Kedah memiliki kekayaan tradisi musik, tarian, dan seni yang khas. Masyarakat Kedah juga dikenal sebagai para petani padi yang menghasilkan sebagian besar di Malaysia, dan padi menjadi simbol penting dalam identitas budaya mereka.
Kedah memiliki banyak tempat wisata menarik yang menawarkan keindahan alam dan warisan budaya yang kaya. Terdapat Menara Alor Setar, menara setinggi 165,5 meter ini adalah menara telekomunikasi tertinggi kedua di Malaysia. Pengunjung dapat menikmati pemandangan kota dari dek observasi. Gunung Jerai yaitu gunung yang menghadap ke Laut Andaman ini adalah tempat yang populer bagi para pendaki dan pecinta alam. Di puncaknya, terdapat kuil yang sering dikunjungi oleh peziarah.

Kuliah di Kedah Malaysia

Sektor pendidikan di Kedah terus berkembang dengan adanya berbagai perguruan tinggi dan universitas. Terdapat salah satu universitas terkemuka di Malaysia yang menawarkan berbagai program akademik. Membuat kota Kedah menjadi kota dengan pilihan terbaik untuk Anda yang ingin studi di Malaysia. ICAN Education menyediakan berbagai pilihan kampus di Kedah dengan kualitas kampus yang baik serta pilihan program studi yang beragam.
Kedah merupakan salah satu kota di Malaysia yang dapat kamu jadikan sebagai destinasi kuliah. Temukan daftar kampusnya di sini!

Daftar kampus di Kedah

Asian Institute of Medicine, Science and Technology (AIMST)

Daftar Semua Jurusan