University of Strathclyde

Ranking

Peringkat 251 dunia (QS World University Rankings 2026) dan peringkat 38 di Inggris (Complete University Guide 2026)

Berdiri Sejak

1964

Lokasi Campus

16 Richmond Street, Glasgow, G1 1XQ, UK

Tentang University of Strathclyde

University of Strathclyde sudah berdiri sejak tahun 1796 sebagai Andersonian Institute, kemudian meraih status universitas pada tahun 1964. Universitas ini merupakan universitas teknologi pertama di Inggris. Nama Strathclyde diambil dari Kerajaan Strathclyde yang bersejarah. Universitas ini terletak di pusat Kota Glasgow, salah satu kota terbesar dan paling kosmopolitan di Inggris. Selain itu, University of Strathclyde merupakan universitas terbesar ketiga di Skotlandia, dengan 30.000 mahasiswa dari 140 negara. Universitas ini juga membuka program pathway untuk mahasiswa internasional melalui University of Strathclyde International Study Centre (ISC), mahasiswa. Banyak prestasi yang telah di torehkan University of Strathclyde, salah satunya menduduki peringkat ke-8 di Inggris dalam Daily Mail University Guide 2025. Universitas ini juga memenangkan dua kali penghargaan Times Higher Education University of the Year. Soal akademik, hampir 90% penelitian yang dihasilkan oleh University of Strathclyde dinilai sebagai ‘world-leading’ atau ‘internationally excellent’ dalam Research Excellence Framework (REF) 2021. Beberapa tokoh terkenal yang menjadi alumni University of Strathclyde diantaranya, penemu televisi John Logie Baird, penemu sidik jari Henry Faulds, ahli kimia Thomas Graham dan lainnya.

Fakultas dan Jurusan di University of Strathclyde

Berikut Fakultas dan Jurusan yang tersedia di University of Strathclyde:

Engineering

BSc (Hons) Architectural Studies, BEng/MEng in Biomedical Engineering, (BEng) Chemical Engineering, MEng/BEng Computer & Electronic Systems, Computer & Electronic Systems (BEng), MEng/BEng Electrical & Mechanical Engineering dan lainnya

Humanities and Social Science

BA Childhood Practice, BA (Hons) Education & English, BA (Hons) Education & English and Creative Writing, BA (Hons) Education & Human Resource Management, BA (Hons) Journalism, Media and Communication & Human Resource Management, BA (Hons) Education & Social Policy, BA (Hons) English & Politics and International Relations, BA Joint Hons English & Law, BA (Hons) History dan lainnya.

Science

MEng/BEng Computer & Electronic Systems, MEng Computer Science, BSc (Hons) Data Analytics, BSc Mathematics, BSc Mathematics & Statistics, MMath Mathematics, MPharm Pharmacy, BSc & MSci Biomedical Sciences dan lainnya.

Business

BA Accounting & Marketing, BA Accounting & Economics, BA Joint Hons Finance & Marketing, BA (Hons) Accounting & Hospitality and Tourism Management, BA (Hons) Accounting, BA Finance, BA (Hons) International Business, BA (Hons) Business, BBA (Hons) Business Administration, BA (Hons) Finance & Business Law dan lainnya.

Engineering

MArch Advanced Architectural Design, MSc Urban Design, MSc Biomedical Engineering, MSc Advanced Chemical Engineering, MSc Energy Systems Innovation, MSc Chemistry with Data Science, MSc Electronic & Electrical Engineering dan lainnya.

Humanities and Social Science

MSc Education Studies, MSc Secondary Education, MSc Autism, MLitt Creative Writing, MSc Digital Journalism, MSc Health History, MSc Historical Studies, MPhil/MRes Journalism, Media & Communication, MSc Media & Communication, MSc Applied Gender Studies dan lainnya.

Science

MSc Advanced Computer Science, MSc Advanced Computer Science with Artificial Intelligence, MSc Advanced Data Science, MSc Chemistry with Data Science, MSc Advanced Biochemistry, MSc Clinical Pharmacy, MSc Molecular Microbiology, MSc Neuroscience and Mental Health dan lainnya.

Business

MSc Investment & Finance, MSc Finance & Management, MSc Business Analysis & Consulting, MSc Business & Management, MBA Master of Business Administration, MSc Finance, MSc Marketing, MSc International Marketing, MSc Digital Marketing Management dan lainnya.

Biaya Kuliah University of Strathclyde

Biaya kuliah di University of Strathclyde:

Fakultas

Engineering

Humanities and Social Science

Science

Business

Tuition Fee

19,850 - 30,300 per tahun

19,850 - 30,300 per tahun

19,850 - 30,300 per tahun

19,850 - 30,300 per tahun

Fakultas

Engineering

Humanities and Social Science

Science

Business

Tuition Fee

19,850 - 31,250 per tahun

19,850 - 31,250 per tahun

19,850 - 31,250 per tahun

19,850 - 31,250 per tahun

Beasiswa Kuliah University of Strathclyde

Biaya kuliah di University of Strathclyde:

Beasiswa

Penjelasan

Beasiswa International Study Centre (ISC)

Beasiswa ini otomatis diberikan kepada pelajar yang melanjutkan studi dari University of Strathclyde International Study Centre (ISC) ke program gelar di University of Strathclyde. Nominal beasiswa yang ditawarkan beragam, tergantung jenis program pathway yang dipilih.

Dean's International Excellence Awards

Beasiswa ini ditujukan untuk pelamar pascasarjana dengan prestasi akademik yang luar biasa. Nilai beasiswa: £7,000 dan £10,000.

Beasiswa Fakultas

Fakultas di University of Strathclyde juga menawarkan berbagai beasiswa, diantaranya Fakultas Bisnis dengan nilai beasiswa antara £6,000 – £8,000. Kemudian Fakultas Science dengan nilai beasiswa antara £5,000 – £7,000 per tahun dan banyak program beasiswa fakultas lainnya.

Fasilitas

University of Strathclyde memiliki satu kampus utama yakni John Anderson Campus. Berikut beberapa fasilitasnya:
Perpustakaan Andersonian, laboratorium, studio khusus, sport area dan lainnya.
University of Strathclyde
University of Strathclyde
University of Strathclyde
University of Strathclyde
University of Strathclyde International Study Centre - Study Group

University of Strathclyde International Study Centre - Study Group

Ranking

-

Berdiri Sejak

2013

Cabang Kampus

-

Tentang University of Strathclyde International Study Centre - Study Group

University of Strathclyde International Study Centre menawarkan bimbingan khusus dalam bahasa Inggris, keterampilan belajar, dan persiapan mata pelajaran. Bersama mahasiswa internasional lainnya, Anda akan mempelajari program yang dikembangkan dengan bekerja sama dengan University of Strathclyde sebagai persiapan untuk gelar universitas Anda. 95% mahasiswa yang menyelesaikan program jalur masuk mereka di International Study Centre melanjutkan ke program gelar di Universitas Strathclyde pada tahun 2023.

Kenapa University of Strathclyde International Study Centre - Study Group?

Program persiapan di International Study Centre telah dirancang khusus untuk mendukung mahasiswa internasional. Kursus kami membantu meningkatkan kemampuan bahasa Inggris dan belajar Anda, siap untuk memulai program gelar di Universitas Strathclyde.

University of Strathclyde International Study Centre ini terletak di Graham Hills di kampus Universitas Strathclyde. Anda akan memiliki akses ke fasilitas kelas dunia, dan Anda akan bertemu siswa lain sejak Anda tiba. Anda juga akan menerima dukungan yang dipersonalisasi dan pemantauan kemajuan untuk memastikan Anda sepenuhnya siap untuk memulai gelar Anda.

Keuntungan kuliah di University of Strathclyde International Study Centre - Study Group

University of Strathclyde International Study Centre menawarkan berbagai kegiatan yang berfokus pada kemampuan kerja yang akan memberikan Anda permulaan dalam karir masa depan Anda. Kami akan membantu Anda menjadi lulusan yang berketerampilan tinggi, sadar diri, percaya diri, dan siap kerja.

Anda akan mengembangkan keterampilan kerja utama, seperti kerja tim, pemecahan masalah dan komunikasi. Anda juga akan familiar dengan peluang karir dan dunia kerja. Tutor Anda akan menilai kekuatan Anda dan menyarankan untuk evaluasi lanjutan, membuat rencana pengembangan pribadi untuk membantu Anda menetapkan tujuan kesuksesan masa depan Anda.

Fasilitas

Library
Strathclyde Sport and Students’ Union
access to additional resources available at the International Study Centre.

List of Department

Undergraduate Foundation Programme in Business and Social Sciences

Undergraduate Foundation Programme in Engineering and Sciences

International Year Two Business

International Year Two Computer Science

Pre-Masters Programme Business

Pre-Masters Programme Science

Gallery

University of Strathclyde International Study Centre - Study Group
University of Strathclyde International Study Centre - Study Group

Daftar Semua Jurusan

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara

(021) 3876 8896
(021) 3876 8257

Branch Taman Palem & Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro & Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Branch Medan (Deli Serdang), Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409