rincian biaya kuliah di london dalam rupiah

Rincian Biaya Kuliah di London dalam Rupiah

Beranda / Perkuliahan / Rincian Biaya Kuliah di London dalam Rupiah

Inggris telah cukup lama menjadi negara tujuan bagi banyak siswa internasional. Salah satu kota yang paling banyak dipilih adalah London. Sebagai siswa yang berencana kuliah di kota ini, kamu perlu tahu biaya kuliah di London dalam rupiah.

Kota ini sendiri termasuk dalam salah satu kota terbesar di Inggris dan memiliki biaya kuliah dan hidup yang cukup tinggi. Meski semua biaya akan tergantung pada universitas yang dipilih dan gaya hidup yang kamu jalani.

Kamu bisa berhemat dengan memilih jenis akomodasi, transportasi dan kota yang tepat. Berikut informasi lengkap mengenai biaya kuliah di London dalam rupiah.

Baca Juga : Universitas Di London Yang Murah

Biaya Kuliah di London

Biaya kuliah akan sangat tergantung pada pilihan universitas atau program studi yang kamu pilih. Mengunjungi situs universitas adalah Langkah yang tepat untuk mengetahui informasi penting dari universitas terkait.

Secara umum, biaya kuliah di Inggris dapat berubah sewaktu-waktu. Biaya kuliah juga mengalami kenaikan setiap tahunnya. Untuk 2023 ini, siswa yang ingin belajar di London harus memiliki dana yang lebih banyak dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya. Jumlah yang harus disiapkan adalah £1,334 atau setara dengan Rp25 juta perbulan atau total £16,008 atau sekitar Rp307 juta pertahun. Biaya tersebut dapat berbeda tergantung dari universitas yang kamu pilih.

Perlu diketahui bahwa Inggris menetapkan dua jenis biaya kuliah yakni,

  • Biaya ‘home status’: secara umum, ini adalah biaya yang lebih rendah, dibayarkan oleh pelajar lokal, warga negara Irlandia, dan pelajar dari UE, EEA, dan Swiss
  • Biaya ‘international’: biaya lebih tinggi (terkadang 2 atau 3 kali lebih tinggi) yang dibayarkan oleh semua siswa non-EU/EEA yang tersisa

Jika kamu adalah pelajar internasional, maka harus membayar biaya internasional yang kemungkinan besar akan lebih tinggi daripada pelajar lokal.

Baca Juga: Alasan Kamu Harus Kuliah Di London Inggris

Biaya Hidup di London

Kota yang terkenal dengan Big Ben ini memiliki kampus-kampus ternama, seperti misalnya University College London dan Imperial College London.

Biaya hidup di kota ini berkisar antara US$1,005 per bulan atau sekitar Rp14 juta. Jumlah ini belum termasuk biaya sewa tempat tinggal atau akomodasi.

Jenis akomodasi di kota ini juga cukup banyak. Harga sewa di London lebih mahal dibandingkan dengan kota lain atau sekitar GBP 400 1,200 per bulannya, atau sekitar Rp7 juta hingga Rp23 juta.

Biasanya, akomodasi dengan harga sewa di bawah GBP1,000 menawarkan fasilitas yang sangat standar. Untuk berhemat, kamu bisa menyewa akomodasi dengan rekan mahasiswa lainnya.

Untuk menunjang mobilitas kamu, biaya transportasi tentu harus dihitung. Jika kamu memiliki kendaraan pribadi, maka kamu perlu membayar bensin sebesar GBP60 – 240 per bulannya.

Sementara, untuk transportasi umum, kamu perlu mengeluarkan biaya sebesar GBP 2-8 atau setara dengan Rp39 juta – Rp158 juta.

Biaya hidup tentu sangat bergantung pada pemilihan akomodasi dan gaya hidup kamu. Biaya kuliah di London dalam rupiah bisa saja berbeda setiap tahunnya. Penting untuk berhemat selama masa kuliah di Inggris.

Selain London, terdapat pula berbagai kota lainnya yang bisa kamu pilih selama masa kuliah. Kota-kota kecil biasanya memiliki biaya sewa akomodasi yang cukup murah.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
UTS College
Deakin University
SIT

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan