estimasi biaya kuliah di holland international study centre

Estimasi Biaya Kuliah di Holland International Study Centre

Beranda / Perkuliahan / Estimasi Biaya Kuliah di Holland International Study Centre

Biaya kuliah yang ditawarkan di Holland International Study Centre tergantung dari universitas yang kamu pilih. Untuk mencari tahu informasi lengkap mengenai biaya yang harus kamu bayarkan, kamu bisa mengunjungi situs resmi universitas.

Holland International Study Centre bekerja sama dengan berbagai universitas ternama dan memberikan para mahasiswa untuk bisa diterima di universitas-universitas tersebut. Beberapa universitas yang bekerja sama dengan Holland International Study Centre di antaranya adalah Erasmus University, Hanze UAS, Tillburg University, VU Amsterdam.

Biaya Kuliah di Holland International Study Centre

Holland International Study Centre menyediakan pengalaman berharga seumur hidupmu, karena memang biaya masuk kuliah di Holland International Study Centre cukup terjangkau dan kesempatan untuk lulusan mahasiswa internasional tinggal dan bekerja di Holland sangat tinggi.

Biaya tambahan:

Biaya jemput di Bandara Amsterdam Airport tahun 2020-2021 €68.00 (biaya bisa berubah sewaktu-waktu)

Biaya akomodasi tergantung dari akomodasi yang tersedia.

Baca juga: Syarat Masuk Kuliah Di Holland International Study Centre

Konfirmasi Pembayaran

Jika pendaftaran yang kamu lakukan sudah diterima, maka universitas akan membuatkan Offer of A Place. Untuk menerima tawaran ini, maka kamu harus membayar biaya konfirmasi masuk kuliah di Holland International Study Centre yang tidak bisa dikembalikan, yaitu sejumlah €235 serta biaya deposit untuk keamanan yaitu €1,000. Jumlah tersebut bisa berubah karena kondisi tertentu. Hubungi Holland International Study Center untuk informasi lebih lengkap.

Selain itu, kamu juga harus membayar kuliah sebelum batas akhir pendaftaran, yaitu dari tanggal 1 Juli.

Setelah visa pelajar sudah dikeluarkan, dan sebelum kedatangan kamu di Centre, maka kamu harus membayar biaya akomodasi langsung ke bagian tim akomodasi – The Student Hotel.

Kamu juga akan diundang untuk memesan akomodasi oleh Central Student Support. Hubungi kontak resmi universitas untuk informasi lebih lanjut.

Untuk mahasiswa di bawah usia 18 tahun akan menerima layanan bimbingan dan pengarahan tanpa harus mengeluarkan biaya.

Seorang pendamping nanti akan disediakan untuk mendampingi selama di Holland International Study Centre sampai kamu berusia 18 tahun.

Baca juga : Cara Daftar Kuliah Di Holland International Study Centre

Hal yang Perlu Dilakukan Sebelum Daftar Kuliah di Holland ISC

Sekarang, kamu sudah tahu apa saja estimasi biaya lengkap kuliah di Holland International Study Centre. Jika kamu merasa tidak keberatan dan mampu secara finansial untuk tinggal di Holland dan mampu membayar biaya kuliah, waktunya untuk merencanakan keberangkatanmu.

Kamu bisa mendaftarkan diri di Holland International Study Centre secara mandiri dengan mengunjungi situs resmi universitas dan mengisi formulir pendaftaran di sana. Formulir tersebut biasanya juga harus dikirimkan secepat mungkin.

Selain mendaftarkan diri secara mandiri, kamu bisa menggunakan layanan dari agen pendidikan luar negeri yang telah bekerja sama dengan Holland International Study Centre. ICAN Education Consultant menjadi salah satu agen pendidikan resmi yang bekerja sama dengan Holland International Study Centre dan bisa membantu proses pendaftaran kamu. Hubungi tim kami untuk informasi lebih lanjut.

Sebelum memutuskan untuk berkuliah di Holland International Study Centre kamu perlu memenuhi semua persyaratan yang berlaku. Mulai dari persyaratan akademik, hingga administrasi yang harus kamu selesaikan sejak jauh hari sebelum jadwal masuk kuliah ditetapkan.

Kamu juga akan membutuhkan visa pelajar yang proses pengajuannya membutuhkan waktu beberapa hari bahkan beberapa minggu. Untuk hal ini, setelah kamu menerima surat penawaran dari universitas, kamu harus segera mengajukan visa pelajar untuk bisa kuliah di Belanda, terutama di Holland International Study Centre.

Hubungi lembaga terkait untuk bisa mendapatkan informasi lengkap mengenai proses pengajuan visa pelajar tersebut. Atau kamu juga bisa mengunjungi situs resmi mereka untuk mencari informasi lebih rinci mengenai proses pengajuan visa pelajar ke Belanda.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
UTS College
Deakin University
SIT

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan