5 jurusan kuliah di international business school, hungary

Jurusan Kuliah di International Business School, Hungary

Beranda / Perkuliahan / Info Jurusan / Jurusan Kuliah di International Business School, Hungary

Bagi para pelajar, memilih jurusan yang tepat untuk diri mereka bukanlah hal yang mudah. Apalagi, ada sejumlah universitas yang menawarkan berbagai jurusan dari banyak bidang. International Business School di Hungaria menjadi salah satu universitas yang menawarkan banyak jurusan kepada kandidat mahasiswanya. Tertarik untuk kuliah di sini? Jika iya, kamu harus mencari tahu informasi mengenai jurusan kuliah di International Business School, Hungary.

Selain memilih jurusan yang tepat, kamu juga perlu memilih akomodasi di International Business School, Hungary sebagai tempat tinggal selama kamu menempuh pendidikan di universitas ini.

Daftar Jurusan Kuliah di International Business School, Hungary

Untuk kamu yang berencana mengambil gelar Sarjana di universitas ini, maka ada beberapa jurusan yang bisa kamu ambil. Berikut informasi lengkap mengenai jurusan kuliah di International Business School, Hungary yang harus kamu ketahui.

Financial Management

Sebagai mahasiswa di program ini, kamu akan mengembangkan kemampuan membaca dan memahami keputusan-keputusan keuangan, mengevaluasi proposisi bisnis dan mengembangkan kemampuan tentang bagaimana kapital dan pasar uang bekerja.

Program ini akan berjalan selama enam semester yang akan dimulai dari Februari hingga September. Biaya per semester yang harus dibayarkan adalah € 3,700 dan biaya registrasi untuk mahasiswa di luar Eropa adalah € 900.

Baca Juga : Jadwal Masuk Kuliah Di International Business School, Hungary

Business and Diplomacy

Program ini akan membawa kamu ke pemahaman interdispliner yang canggih dari bisnis internasional, dan membekali kamu dengan kemampuan di bidang diplomasi internasional. Kamu akan memiliki pengetahuan yang lebih dalam tentang wilatah geografis pilihan kamu.

Sama seperti sebelumnya, program ini berjalan selama enam semester sejak Februari hingga September. Biaya yang harus dikeluarkan untuk program ini sekitar € 3,700.

Management

Manajemen terkadang didefinisikan sebagai pencapaian dari hasil yang telah diperoleh. Bahkan, tantangan untuk mengalahkan kompetitor dan mengedukasi para profesional di masa depan, jawabannya ada pada manajemen. Di program ini, para mahasiswa akan mendapatkan ujian dari studi kasus, sehingga mereka bisa belajar dari industri yang nyata.

Untuk program ini, biaya yang kamu butuhkan sama seperti sebelumnya, yakni € 3,700 dan biaya registrasi sebesar € 900, khusus untuk para pelajar internasional.

Kesempatan karir yang bisa kamu dapatkan dari program ini ada pada bidang keuangan, pemasaran, HR, organizational behaviour, dan manajemen proyek.

Management with Arts

Program ini adalah spesialisasi dari Management Programme. Program ini akan mengarahkan kamu menjadi sukses dalam mengatur sumber daya manusia dan organisasi yang membuat seni dan acara komunitas. Kamu tidak hanya mendapatkan pengetahuan dalam sejarah, keuangan, kepemilikan dan karya seni, tapi juga mendapatkan pengalaman dalam proses kreatif seni lewat modul praktik.

Dengan mengambil modul pilihan, kamu bisa menguasai minat di area-area tertentu, seperti musik pop, industri film dan manajemen galeri. Banyak lulusan dari program ini yang bekerja sebagai kurator di galeri seni atau museum, atau sebagai penulis dan konsultan di area kerja yang berhubungan dengan budaya visual dan pasar seni.

Management with Tourism

Turisme menjadi sektor paling penting dari kejadian-kejadian besar dalam kehidupan modern, seperti musik atau acara olahraga, akhir pekan dengan keluarga dan liburan. Pihak universitas akan memastikan bahwa kamu memiliki kemampuan yang dibutuhkan dalam mengelola operasi dan bisnis di berbagai konteks termasuk pariwisata, warisan budaya, festival dan acara.

Dari gelar yang kamu terima dari program ini, kamu bisa bekerja dalam bidang-bidang, seperti manajemen hotel internasional, maskapai penerbangan, katering dan perjamuan, organisasi konferensi dan acara, agen perjalanan, kapal pesiar, manajemen resort, kantor pariwisata nasional dan banyak lagi.

Baca juga:
Cara Daftar Kuliah di International Business School, Hungary

Penutup

Untuk bisa masuk dalam program di universitas ini, maka kamu perlu memenuhi berbagai persyaratan yang berlaku. Semua program yang tercantum di atas memiliki syarat bahasa Inggris, di mana kamu harus memiliki kemampuan bahasa Inggris yang baik dan sertifikat bahasa Inggris yang berlaku.

Jika kamu berencana untuk mendaftarkan diri di universitas ini, maka kamu perlu meningkatkan kemampuan bahasa Inggris. Bila perlu, kamu bisa mengikuti kursus bahasa Inggris yang ditawarkan oleh ICAN Education Consultant agar bisa mendaftarkan diri tanpa hambatan yang berarti.

Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan