pilihan jurusan s2 di university of edinburgh

Pilihan Jurusan S2 di University of Edinburgh

Beranda / Perkuliahan / Info Jurusan / Pilihan Jurusan S2 di University of Edinburgh

University of Edinburgh merupakan lembaga perguruan tinggi di Inggris yang didirikan sejak tahun 1583. Universitas ini mempunyai lima kampus di Edinburgh, Skotlandia. Jurusan di University of Edinburgh dibagi dalam tiga kolase yaitu seni, humaniora dan ilmu sosial; kedokteran dan kedokteran hewan; dan sains dan teknik, semuanya tergabung dalam 20 sekolah.

University of Edinburgh mampu menyediakan pendidikan berbasis riset kelas dunia. Salah satu pencapaian penelitian penting yang terkait dengan universitas ini adalah kloning pertama mamalia dari sel somatik dewasa. Dolly, seekor domba, dikloning di Institut Roslin Universitas Edinburgh pada tahun 1996.

Sebagai salah satu universitas terkemuka di dunia, the University of Edinburgh secara konsisten berada di peringkat 50 besar dunia. Budaya kewirausahaan dan lintas disiplin universitas telah menarik mahasiswa dan staf dari seluruh dunia. Sehingga, menciptakan pengalaman pendidikan di kampus yang unik.

Baca Juga :
Seperti Apa Pengalaman Kuliah Di Edinburgh University

Pilihan Jurusan S2 di University of Edinburgh

Laporan terbaru dari Badan Penjaminan Mutu memberi University of Edinburgh peringkat tertinggi untuk kualitas pengalaman belajar siswa. Jurusan S2 di University of Edinburgh tersedia hingga lebih dari 300 program yang diajarkan, serta180 bidang penelitian dan lebih dari 70 program online. Berikut adalah beberapa contoh pilihan jurusan S2 di Universitas Edinburgh:

  • MScR Chinese
  • MScR Celtic and Scottish Studies
  • M.Sc. Classical Art and Archaeology
  • M.Sc. Classics
  • M.Sc. Comparative Public Policy

Sebagai mahasiswa, kamu akan mendapatkan kesempatan unik bekerja dengan beberapa akademisi berpengaruh di bidang relevan. Di Edinburgh, kamu akan mengembangkan keterampilan, pemahaman, mendapatkan wawasan dan perspektif baru untuk berkarir di masa depan. Terdapat lebih dari 45.000 mahasiswa dari 156 negara memilih belajar di University of Edinburgh.

Untuk tahu lebih banyak tentang universitas lainnya di Inggris, kamu bisa memanfaatkan tawaran konsultasi di ICAN Education Consultant. Agen perkuliahan luar negeri ini akan memberikan informasi lengkap tentang cara daftar, syarat masuk kuliah, hingga soal mengurus akomodasi di University of Edinburgh. Konsultasi dapat dilakukan tanpa mengeluarkan biaya satu sen pun alias gratis!

Baca Juga :
Biaya Kuliah Di Edinburgh University

Mengapa Harus Kuliah S2 di University of Edinburgh

Selain mengetahui apa saja pilihan jurusan di University of Edinburgh, kamu juga wajib tahu mengapa harus memilih mendapatkan gelar Master di universitas Edinburgh. Universitas ini adalah salah satu universitas yang intensif dalam hal penelitian di dunia. Hal ini dibuktikan dengan meraih peringkat ke-4 di Inggris dalam hal kekuatan penelitian (Times Higher Education, Overall Ranking of Institutions).

90% aktivitas penelitian universitas tergolong sebagai kontribusi riset terdepan di dunia atau unggul secara internasional pada Research Excellence Framework 2021. Penelitian yang dilakukan di universitas tersebut mengarah pada penemuan anestesi kloroform, partikel Higgs boson, dan fertilisasi in-vitro.

University of Edinburgh berada  di peringkat 10 universitas terbaik di Inggris dalam hal kelayakan kerja lulusan. Data tersebut diperoleh dari Times Higher Education, Global Employability University Ranking 2021.

Alumni Universitas Edinburgh mampu bersaing dan menduduki peringkat ke-26 dunia berdasarkan pemberi kerja. Data tersebut diperoleh dari QS World University Rankings 2024. Hal ini karena University of Edinburgh mengasah kemampuan mahasiswanya terkait kelayakan kerja dalam pengalaman mengajar dan belajar.

Universitas memberikan banyak peluang untuk mengembangkan keterampilan, pengetahuan, dan pengalaman mahasiswanya. Sehingga lulusan dapat lebih unggul dalam pasar kerja yang kompetitif. University of Edinburgh juga menawarkan layanan gratis kepada mahasiswa yang ingin mendirikan bisnis sendiri, melalui Edinburgh Innovations.

Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan