5 universitas sains terbaik di dunia

5 Universitas Sains Terbaik Di Dunia

Beranda / Perkuliahan / Info Universitas / 5 Universitas Sains Terbaik Di Dunia

Ada banyak negara yang menyediakan universitas sains terbaik di dunia untuk meningkatkan pemahaman tentang alam semesta. Ilmu ini juga mempelajari hal yang berkaitan dengan penelitian ilmiah dan eksperimen. Hal ini berguna bagi kehidupan manusia.

Sampai saat ini, beberapa negara maju terus mempromosikan kualitas pendidikan pada bidang STEM sebagai salah satu indikator keberhasilan pendidikan. Kemajuan peradaban manusia dan sejarah perkembangan dunia sangat bergantung pada perkembangan ilmu pengetahuan.

Universitas Jurusan Sains Top Dunia

Ada banyak bidang yang melibatkan sains sehingga setelah lulus jurusan sains, kamu bisa bekerja pada berbagai bidang dan industri manapun. Jika kamu tertarik mengambil jurusan ini, maka berikut adalah 3 universitas terbaik di dunia yang menawarkan jurusan sains:

1. Massachuset Institute of Technology

Terkenal dengan singkatan MIT, universitas di Amerika ini mempunyai misi utama untuk menyediakan pendidikan bidang ilmu pengetahuan teknologi. Tujuan lainnya juga untuk menyediakan peluang pendidikan untuk menciptakan dunia yang lebih baik.

Berawal dari komunitas kecil yang berdiri pada tahun 1861 kini Massachuset Institute of Technology telah mempunyai lebih dari 11.000 mahasiswa sarjana dan pascasarjana. Universitas ini juga unggul pada bidang penelitian artifisial intelijen HIV, kanker, dan juga penyesuaian iklim. Luas wilayah Universitas mencapai 168 hektar dengan berbagai bangunan yang menjadi ikon kampus yang didesain oleh beberapa arsitektur ternama seperti Alvar Aalto, Steven Hollin, dan Frank Gehry.

2.  Stanford University

Pilihan Universitas sains terbaik di dunia berikutnya adalah Stanford University. Kampus dan for menjadi rumah bagi lebih dari 11.000 orang kreatif dari berbagai pelosok dunia. Lembaga perguruan tinggi ini telah menjadi rumah bagi hingga 60% mahasiswa pascasarjana yang tinggal di kampus.

Tidak hanya itu, kamu juga akan mempunyai pengalaman bersama lebih dari 625 komunitas mahasiswa yang dapat kamu pilih sesuai bakat dan minat. Stanford University telah berdiri sejak tahun 1885 menjadi lembaga perguruan tinggi terbesar di Amerika Serikat karena mempunyai wilayah hingga 8.180 hektar dan 18 lembaga penelitian interdisiplin untuk 7 fakultas tersedia.

3. Harvard University

Pilihan terakhir universitas terbaik dunia yang menyediakan jurusan sains adalah Harvard University. Lembaga perguruan tinggi ini adalah tempat dimana 8 presiden Amerika Serikat pernah menjalani perkuliahan. Beberapa alumni Harvard University juga pernah merasakan menjadi pemenang dalam berbagai ajang penghargaan termasuk penghargaan Nobel, penghargaan akademik, atau penghargaan pulitzer.

Berdiri sejak tahun 1636 Harvard University menjadi salah satu lembaga perguruan tinggi tertua di Amerika Serikat yang berada di Cambridge, massachussets dengan luas area Universitas mencapai 209 hektar dan terdapat hingga 21 ribu mahasiswa aktif yang meneruskan perkuliahan di Universitas tersebut.

4. Virginia Commonwealth University

Virginia Commonwealth University adalah pilihan kampus pertama untuk program sains dan lokasinya di Virginia. Kampus ini termasuk dalam 100 besar universitas terbaik di Amerika Serikat. 

Virginia Commonwealth University menawarkan 42 program sains yang bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan calon mahasiswa. Dengan banyaknya pilihan tersebut tentu akan memudahkan kamu untuk melanjutkan pendidikan sains yang sesuai dengan bidangnya.

Hampir semua program studi yang ditawarkan untuk bidang sains masuk pada jenjang pendidikan S1. Saat ini kampus tersebut telah menerima mahasiswa asing dari 101 neger berbeda dengan jumlah mahasiswa internasional sekitar 1.025 siswa.

5. Durham University

Selanjutnya ada durham University yang didirikan dan di tahun 1832 dan menjadi salah satu perguruan tinggi tertua di Inggris. Kampus ini memadukan sejarah yang cukup kaya dengan berbagai macam nilai-nilai modern sehingga bisa menciptakan institusi yang berpikiran maju.

Saat ini durham University menyediakan 5 jurusan sains yang bisa dipilih untuk program S1. Beberapa jurusan tersebut seperti Climate  Science, Computer Science, Computer Science MEng, Computer Science with Foundation BSc, Psychological and Behavioural Science.

Baca Juga: universitas dengan jurusan sains terbaik di dunia

Mengapa Kuliah Sains di Luar Negeri?

Saat ini banyak mahasiswa dari Indonesia yang tertarik melanjutkan pendidikan tinggi di luar negeri. Tidak heran, kualitas pendidikan di luar negeri sangat bagus. Ada beberapa alasan mengapa kamu harus memilih kampus di luar negeri untuk kuliah sains, seperti berikut.

  • Kualitas pendidikan terjamin disertai dengan berbagai macam fasilitas penelitian.
  • Prospek kerja setelah lulus sangat luas baik secara nasional maupun internasional
  • Bisa bertukar pikiran dan pengetahuan dengan teman dari berbagai macam negara.
  • Diajari oleh dosen berkualitas professional dunia.

Ilmu pengetahuan adalah salah satu disiplin ilmu akademik yang paling penting sekaligus tertua. ilmu yang menawarkan banyak manfaat pada berbagai bidang termasuk ilmu pengetahuan teknologi, teknik, dan matematika atau STEM.

Keuntungan Menjadi Lulusan Jurusan Sains

Sekarang, kamu sudah mengetahui apa saja daftar universitas terbaik di dunia. Jika kamu merasa bingung menentukan di mana merencanakan perkuliahan dan memilih kampus untuk melanjutkan studi pada jurusan sains, kamu dapat menghubungi Ican education consultant untuk menggunakan layanan konsultasi universitas luar negeri terbaik sesuai pilihan jurusan tersebut.

dari seluruh pilihan tersedia, seluruh universitas yang menawarkan jurusan sains akan membagi program studi pada beberapa bidang seperti biologi, kimia, dan fisika. Tidak cukup ada 3 bidang tersebut, program studi yang ditawarkan akan jauh lebih spesifik sehingga kamu dapat berkarir pada area ilmu pengetahuan khusus.

Keuntungan menjadi lulusan jurusan sains adalah kamu dapat menyandang gelar untuk memperoleh pekerjaan dengan gaji tinggi. Bahkan jika kamu mempunyai skill yang mampu mencuri perhatian dunia, kamu dapat memilih di negara mana untuk melanjutkan pekerjaan.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
Monash Malaysia
Deakin University
SIT
UTS College

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan