ielts requirement di curtin university

IELTS Requirement di Curtin University

Beranda / Perkuliahan / Persiapan Kuliah / IELTS Requirement di Curtin University

Australia kerap dijadikan sebagai negara tujuan melanjutkan pendidikan bagi calon mahasiswa. Pasalnya negara ini menyajikan beberapa kampus top terbaik secara global yang dapat dipilih. Tentunya seluruh kampus memiliki persyaratan bagi calon mahasiswa yang ingin mendaftar. Salah satunya Curtin University IELTS requirement yang tergolong mudah.

IELTS merupakan tes ujian kemampuan bahasa Inggris yang sering dibutuhkan, terutama untuk proses pendaftaran kuliah ke luar negeri. Pasalnya, kemampuan bahasa digunakan untuk kehidupan sosial selama tinggal di negara asing. Sehingga berbagai kampus luar termasuk Curtin University memberikan syarat bagi calon mahasiswa berupa hasil dari tes bahasa.

Curtin University IELTS Requirements 

Kampus luar kerap memberikan syarat hasil ujian TOEFL dan IELTS yang menjadi bukti kemampuan bahasa Inggris seseorang. Curtin University IELTS requirement memiliki skor yang harus dicapai calon mahasiswa apabila ingin berkuliah di kampus ini. Tentunya persyaratan lain perlu diperhatikan agar proses pendaftaran lancar.

Nilai Minimum Tes Ujian Bahasa

Curtin University IELTS requirement dengan skor rata-rata minimal 6.0 bagi program sarjana. Adapun untuk pascasarjana mengharuskan nilai skor IELTS di angka 6.5 sebagai persyaratan pendaftaran kampus. Tentunya tes bahasa IELTS bukan pilihan ganda tetapi isian singkat yang menguji kemampuan aktif bahasa Inggris calon mahasiswa.

Selain itu tes bahasa lain seperti TOEFL diperlukan dalam persyaratan dengan total 79 dengan ketentuan reading 13, listening 13, speaking 18, dan writing 21 agar memenuhi skor minimum. Tes lain seperti PTE-A mengharuskan calon mahasiswa memiliki skor minimal 50. Seluruh tes ini diperlukan sebagai bukti kemampuan bahasa Inggris yang dimiliki.

Curtin University IELTS requirements: Dokumen yang Diajukan

Proses pendaftaran kampus tentunya memerlukan beberapa dokumen untuk melengkapi persyaratan. Dokumen ini meliputi surat kelulusan, ijazah, transkip nilai, KTP, visa, dan paspor. Persyaratan umum ini diberlakukan untuk mahasiswa sarjana ataupun pascasarjana yang menambahkan surat kelulusan S1. Tentunya seluruh dokumen wajib untuk dipenuhi.

Proses pendaftaran akan lebih mudah apabila dibantu dengan agen. Pasalnya pendaftaran secara mandiri menimbulkan kesulitan seperti keterbatasan informasi resmi kampus. Berbagai agen memberikan layanan bantuan di antaranya ICAN Education Consultant yang menyediakan berbagai kebutuhan untuk membantu pendaftaran calon mahasiswa.

Baca Juga: Ranking dan Review Curtin University

Mendapatkan Beasiswa Kampus

Pengeluaran selama kuliah membutuhkan biaya yang tergolong mahal sesuai dengan kebutuhan setiap mahasiswa. Namun, beberapa kampus memberikan bantuan dana bantuan berupa potongan biaya sebesar 25% bagi mahasiswa baru diberikan kampus sebagai sarana yang memudahkan mahasiswa potongan biaya 25% bagi mahasiswa baru.

Selain itu terdapat beasiswa khusus bagi mahasiswa yang mendaftar program Curtin English sebelum pembelajaran mendapat dua kategori beasiswa. Kategori pertama bantuan dana langsung berkisar Rp.100.000.000 bagi mahasiswa program ini. Sedangkan kategori kedua berupa potongan biaya sebesar 10% akan didapatkan mahasiswa kampus tersebut.

Penyediaan Akomodasi

Akomodasi merupakan bantuan dari kampus dalam memenuhi kebutuhan setiap mahasiswa. Curtin university memberikan berbagai fasilitas seperti penyediaan tempat belajar bersama bagi mahasiswa kampus. Selain itu, terdapat fasilitas berupa kamar lengkap dengan perabotan yang dibutuhkan mahasiswa. Kampus juga memiliki kegiatan sosial rutin setiap akhir pekan.

Akomodasi kampus berupa tempat tinggal dengan tipe berbeda dapat dipilih mahasiswa sesuai kebutuhannya. Tipe yang disediakan berupa tempat tinggal dengan 8 kamar dan 6 kamar sampai dengan pribadi. Jarak kamar dengan kampus dapat ditempuh jalan kaki ataupun transportasi umum. Akomodasi lain berupa pusat belanja dan kebugaran kampus.

Program Studi Kampus

Curtin University merupakan kampus yang memiliki program studi terbaik diakui secara global. Program studi kampus ini meliputi beberapa bidang Pertanian, arsitektur, kesenian, manajemen bisnis, hukum, ilmu budaya, pendidikan, teknik, kesehatan, teknologi informasi, fisika dan matematika. Seluruh jurusan ini memiliki fakultas sesuai bidang tersebut.

Selain program studi, kampus juga menyediakan fasilitas lain yang mendukung minat dan bakat mahasiswa. Seperti tersedianya 16 klub olahraga yang dapat diikuti oleh seluruh mahasiswa. Kampus juga menyediakan layanan kesehatan termasuk pusat medis, psikologi, konseling dan konsultasi mahasiswa. Sehingga dapat bebas diakses oleh seluruh mahasiswa.

Baca Juga:
Pilihan Online Courses Di Curtin University
Jurusan Architecture di Curtin University

Proses Pendaftaran Curtin University

Mahasiswa memiliki kesempatan mendaftar kuliah secara gratis ke Curtin University. Namun, dalam proses pendaftaran diperlukan beberapa syarat yang memerlukan biaya seperti tes IELTS dan TOEFL. Pasalnya Curtin university IELTS requirement menjadi persyaratan utama yang dibutuhkan dalam pendaftaran.

Pemenuhan persyaratan yang memerlukan biaya seperti visa, paspor, sampai biaya tes ujian ini merupakan pengeluaran pendaftaran calon mahasiswa. Untuk mengetahui informasi terkait kampus sebaiknya mencari agen yang sudah diakui. Seperti ICAN Education Consultant memudahkan pendaftaran bagi calon mahasiswa secara gratis.

Curtin University IELTS requirements merupakan syarat paling penting yang harus dicapai calon mahasiswa lolos seleksi pendaftaran. Tentunya dalam pemenuhan syarat ini dibantu agen agar memudahkan pertukaran informasi selama pendaftaran. ICAN Education Consultant menjadi agen pilihan untuk membantu kamu mendaftar kuliah di luar negeri.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
UTS College
Deakin University
SIT

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan