universitas jurusan ilmu komunikasi terbaik di luar negeri

Universitas Jurusan Ilmu Komunikasi Terbaik di Luar Negeri

Beranda / Perkuliahan / Info Universitas / Universitas Jurusan Ilmu Komunikasi Terbaik di Luar Negeri

Jurusan ilmu komunikasi seringkali dianggap sebagai jurusan yang dibutuhkan di masa kini. Dengan banyaknya peluang kerja yang tersedia, maka semakin banyak siswa yang tertarik dengan bidang ilmu ini. Sejumlah universitas menawarkan jurusan ilmu komunikasi di luar negeri.

Jurusan yang luas ini sering meneliti hubungan antara komunikasi dan masyarakat. Siswa yang tertarik dengan jurusan komunikasi dan studi media dapat mengambil kursus di banyak bidang yang berbeda tetapi umumnya belajar bagaimana membuat pesan, bekerja dengan teknologi baru dan memahami teori komunikasi.

Universitas Terbaik untuk Kuliah Jurusan Ilmu Komunikasi

Jurusan ilmu komunikasi adalah salah satu jurusan yang paling menarik dan dibutuhkan di masa kini. Kamu dapat belajar banyak hal, mulai dari studi media, jurnalisme dan bagaimana mengenal teknologi-teknologi masa kini.

Banyaknya siswa yang berminat di jurusan ini membuat sejumlah universitas di luar negeri menawarkan jurusan komunikasi. Apa saja universitas yang dimaksud?

Menurut peringkat dari QS World University Rankings by Subject 2020 lalu, ada sejumlah universitas terbaik untuk jurusan komunikasi dan studi media.

  1. University of Amsterdam, Belanda
  2. University of Southern California, Amerika
  3. The London School of Economics and Political Science (LSE), Inggris
  4. Stanford University, Amerika
  5. University of Texas at Austin, Amerika
  6. University of Pennsylvania, Amerika
  7. Goldsmiths, University of London, Inggris
  8. Nanyang Technological University, Singapore (NTU)
  9. University of California, Berkeley (UCB)
  10. New York University (NYU), Amerika

Salah satu keuntungan besar dari gelar komunikasi di kampus atau online adalah lulusan sering direkrut untuk bekerja di perusahaan atau industry yang sangat menarik. Banyak media atau digital agency yang kini membutuhkan para lulusan-lulusan komunikasi yang handal di bidangnya.

Dalam program komunikasi, ada banyak hal yang akan kamu pelajari. Bidang studi ini tidak terbatas hanya pada satu teori atau pemahaman. Beberapa hal yang akan kamu pelajari di jurusan ilmu komunikasi adalah

  • Communication Theory
  • Creating Writing
  • Marketing
  • Mass Communications
  • News Writing and Reporting
  • Political Science
  • Public Speaking
  • Speech Writing
  • Television and Media Broadcasting

Informasi lengkap mengenai universitas yang menawarkan jurusan ilmu komunikasi di luar negeri bisa kamu temukan di ICAN Education Consultant. Sebagai konsultan pendidikan luar negeri, kami akan memberikan informasi lengkap seputar universitas di luar negeri.

Baca juga:
Jurusan Komunikasi Di Luar Negeri, Belajar Apa Saja?

Prospek Kerja untuk Lulusan Ilmu Komunikasi

Pilihan pekerjaan untuk lulusan dengan gelar komunikasi tidak terbatas. Kamu bisa mengambil peran di banyak industry pekerjaan. Semakin maju teknologi, maka semakin banyak pekerjaan yang membutuhkan para lulusan ilmu komunikasi.

Sebagai jurusan komunikasi, kamu bisa mengambil bagian di perusahaan teknologi dalam departemen komunikasi dan pemasaran. Namun, kamu juga bisa bekerja di studio film, kantor berita, rumah sakit, perguruan tinggi atau bahkan lembaga pemerintah.

Sebagian besar lulusan baru memulai karirnya dari dasar. Mereka banyak mengambil pekerjaan dalam bidang asisten hubungan masyarakat, asisten editorial, atau spesialis komunikasi.

Jurusan ilmu komunikasi juga sering mengharuskan siswanya untuk menyelesaikan program magang. Kamu bisa melakukan program magang di stasiun berita, majalah, perusahaan pemasaran, studio film atau perusahaan produksi.

Jika mengambil program magang di industry ini, kamu bisa mengenal banyak tokoh terkenal atau media yang juga terkenal sambil mempelajari keterampilan penting.

Tentu saja, koneksi yang kamu dapat selama magang di perusahaan terkenal bisa sangat berharga bagi seseorang yang ingin terjun ke media.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
UTS College
Deakin University
SIT

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan