Sebagai sekolah negeri ternama di Australia, Murdoch University menjadi salah satu kampus internasional yang menawarkan berbagai jenjang pendidikan. Termasuk salah satunya adalah program Murdoch University Phd. Jika kamu sedang berencana untuk melanjutkan pendidikan S2 di luar negeri Jurusan di kampus Murdoch ini bisa menjadi pilihannya.
Untuk mengetahui jurusan yang kamu pilih secara mendalam, kamu dapat berkonsultasi terlebih dahulu dengan salah satu agen pendidikan luar negeri. Salah satunya adalah ICAN Education, sebagai lembaga konsultasi pendidikan luar negeri yang beroperasi di Indonesia dan memiliki cabang di berbagai kota besar terutama di pulau Jawa.
Topik Pembahasan
4 Jurusan Program Murdoch University Phd
Mengenyam pendidikan pada program Phd atau Doctor of Philosophy memberikan pengalaman terbaik untuk melakukan penelitian. Disana kamu akan membuat sebuah tesis sekitar 100.000 kata yang dibimbing secara langsung oleh tim pengawas. lantas jurusan apa saja yang terdapat di Murdoch university untuk program Phd? Berikut ini ulasannya.
1. Doctor of Philosophy Cotutelle
Program Murdoch University Phd yang pertama adalah Doctor of Philosophy adalah Cotutelle. Menariknya pada jurusan tersebut kamu dapat berkontribusi secara langsung dalam sumbangsih ilmu pengetahuan manusia melalui penelitian secara mendalam berkaitan dengan topik penelitian yang kamu sukai secara independen dengan keterampilan yang dimiliki.
2. Doctor Filsafat
Jurusan yang paling populer untuk program doktoral yaitu Filsafat. apakah kamu tahu? Phd merupakan gelar doktor yang memungkinkan mahasiswa mampu melakukan eksperimen dan memecahkan permasalahan secara canggih. Sedangkan filsafat merupakan disiplin ilmu yang mengasah keterampilan untuk berpikir kritis dengan penalaran.
Sehingga Phd bukanlah gelar doktor khusus filsafat saja melainkan program yang terlibat pada berbagai bidang termasuk jurusan filsafat. kamu bisa mengembangkan pengetahuan dan pemahaman mengenai pertanyaan dan topik kehidupan. Jurusan ini akan membekali kamu dengan keterampilan berpikir kritis pada berbagai bidang karir seperti bisnis dan pemerintahan.
3. Doctor of Philosophy Joint Doctoral Degree
Gelar doktor lainnya yang bisa kamu temukan pada program Murdoch University Phd yaitu penggabungan gelar Doctoral of Philosophy dengan Joint Doctoral Degree. Dalam menempuh program doktoral di Murdoch university akan menantang kamu untuk bekerja sama dengan para pakar di bidang penelitian yang kamu pilih dan berkesempatan mengikuti berbagai seminar.
4. Doctor of Education
Tidak hanya sekedar mendalami ilmu pendidikan, program Phd jurusan pendidikan memungkinkan kamu melakukan penelitian untuk mengetahui berbagai hal yang dibutuhkan oleh generasi di masa mendatang.
Baca Juga:
Seputar Murdoch University International Students Di Perth
Persyaratan Kuliah Program Phd di Murdoch University
Jurusan diatas merupakan sebagian dari program Phd yang ditawarkan oleh Murdoch University, kamu bisa menemukan informasi lebih lengkap melalui situs resmi milik Murdoch University. Untuk mendaftar pada program tersebut terdapat persyaratan dan kualifikasi yang harus dipenuhi, diantaranya sebagai berikut.
Persyaratan Akademik
Pelamar pada jenjang pascasarjana program Phd merupakan lulusan sarjana dengan gelar 2A (honours) atau AQF Level 8. Tamat dari S2 dengan mendaftar sebagai kandidat Master of Philosophy. Telah menyelesaikan gelar Doktor dengan baik dengan kualifikasi AQF Level 10.
Baca juga:
Jadwal Kuliah Di Murdoch University
Persyaratan Bahasa Inggris
Salah satu persyaratan penting selain kualifikasi secara akademik adalah kemahiran dalam berbahasa Inggris. hal ini ditunjukan dengan menyelesaikan kelas 11 dan 12 di Australia bagi pelajar domestik, serta hasil tes bahasa Inggris melalui sertifikat bahasa dengan skor IELTS 6.0 – 6.5.
Informasi mengenai program Murdoch University Phd dapat menjadi referensi untuk kamu yang akan mendaftarkan diri pada program doktoral di Australia. Pastikan kamu telah memenuhi kualifikasi sesuai dengan yang telah ditetapkan oleh Universitas Murdoch dan melakukan pendaftaran berdasarkan jadwal yang ditentukan.