perolehan ranking university of wollongong

Perolehan Ranking University of Wollongong

Beranda / Perkuliahan / Info Universitas / Perolehan Ranking University of Wollongong

University Of Wollongong memperoleh ranking sebagai salah satu dari 20 universitas modern terbaik di dunia. Menurut QS Top 50 Under 50 Rankings 2021, UOW berada pada peringkat ke-14.

UOW terletak di pesisir timur Australia. Jika dari selatan Sydney, kamu membutuhkan waktu sekitar satu setengah jam untuk menuju ke kampus. UOW merupakan universitas global terkemuka, mendapatkan dukungan dari banyak orang, kemitraan, dan komunitas.

Sebagai sebuah lembaga, universitas terus membangun reputasi sangat baik dalam hal pengajaran dan pembelajaran pada empat fakultasnya yaitu: Seni, Ilmu Sosial dan Humaniora, Bisnis dan Hukum, Ilmu Teknik dan Informasi, dan Sains, Kedokteran dan Kesehatan.

University of Wollongong Ranking

Dengan reputasinya sebagai universitas terkemuka di dunia, lembaga perguruan tinggi ini mampu bersaing dengan berbagai universitas Australia lainnya. Tidak hanya jaringan kampus, mahasiswa, lulusan, dan akademisi global menjadi bagian penting bagi UOW. Fokus internasionalnya diperkuat dengan adanya jaringan dan kerja sama mitra di berbagai belahan dunia.

UOW mempunyai sembilan kampus yang ada di NSW, memberikan pengalaman studi luar biasa, tersedia khusus agar dapat memenuhi kebutuhan mahasiswa lokal. Kemitraannya dengan sejumlah lembaga pendidikan internasional menyediakan mahasiswa kesempatan dalam akses pendidikan berkualitas yang berjalan di UOW luar Australia.

Berikut adalah informasi lengkap tentang perolehan University Of Wollongong ranking:

  1. Ranking #185 QS World University Rankings
  2. Ranking #215 QS WUR Ranking By Subject
  3. Ranking #181-190 Graduate Employability Ranking

Karena merupakan lingkungan dinamis, dan berkuliatas nasional dan internasional, kualitas pengajaran, riset, pengalaman mahasiswa, dan hasil lulusan UOW dihormati di berbagai negara.

Universitas juga menciptakan lingkungan belajar untuk suasana kampus global, memberi pengalaman kampus unik di berbagai lokasinya. Pertukaran pengetahuan dan peluang mahasiswa dalam memperkaya pengalaman dan jaringan seumur hidup juga tersedia. Terdapat sejumlah kampus UOW di Uni Emirat Arab, Malaysia, Hong Kong, Cina, dan Singapura.

Baca juga:
Informasi Lengkap Perkuliahan Di University Of Wollongong Jurusan Architecture

Kontribusi Riset University of Wollongong

The University of Wollongong mempunyai kawasan Kesehatan dan Kesejahteraan, dengan luas hingga 7,5 hektar. Wilayah tersebut tersedia dengan adanya klinik kesehatan utama. Pembangunan fasilitas tersebut menjadikan universitas sebagai komunitas pertama di Australia yang menyediakan layanan perawatan yang telah terintegrasi, berpusat pada pasien, dan ada fasilitas perawatan lansia dan tempat tinggal pensiunan.

Kawasan ini juga menjadi tempat penelitian dan program pengajaran lengkap. Bagian penting lainnya yang tersedia adalah Gedung Molecular Horizons. Bangunan baru tersebut memberi ruang bagi para ilmuwan teknologi terkemuka di dunia untuk menyelesaikan berbagai cara mendeteksi dan menyerang penyakit.

Dari teknologi ini, terdapat potensi para peneliti menghasilkan obat khusus untuk mengobati kanker dan penyakit Alzheimer.

Pembangunan lainnya adalah kampus Wollongong untuk fasilitas canggih, termasuk adanya teater bagi pertunjukan mahasiswa dan ruang latihan lengkap dengan fasilitas film, seni media, desain digital, dans tudio musik bagi mahasiswa jurusan seni, bahasa inggris, dan Media (TAEM) pada Fakultas Hukum, Humaniora, Seni, dan Sekolah Kesehatan Masyarakat (HAS).

Baca juga:
Kuliah Bachelor of Psychology (Honours) di University of Wollongong

Penutup

Dengan perolehan University Of Wollongong ranking, visi lembaganya yaitu menginspirasi masa depan lebih baik berdasarkan pendidikan, penelitian, dan kemitraan. Nilai-nilai yang diajarkan di universitas erat kaitannya dengan keterbukaan intelektual, keunggulan dan dedikasi, pemberdayaan, dan kebebasan akademik, saling menghormati, keragaman serta pengakuan dan kinerja.

Di UOW, lembaga ini bangga karena telah menjadi salah satu universitas modern terbaik di dunia. Berdedikasi selama 60 tahun, reputasi internasional yang ada dalam riset kelas dunia dan kualitas pengajaran memberikan keuntungan besar untuk mahasiswa.

Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan