undergraduate degree adalah simak ini

Undergraduate Degree Adalah? Simak Ini!

Beranda / Bacaan Umum / Undergraduate Degree Adalah? Simak Ini!

Undergraduate degree adalah gelar yang bisa Kamu dapatkan jika menempuh pendidikan setelah SMA. Jika di Indonesia, gelar tersebut setara dengan diploma, nantinya setelah lulus Kamu bisa langsung terjun ke dunia kerja. Gelar diploma atau undergraduate di luar negeri mencangkup dua jenis yaitu Certificate dan Associate Degree.

Gelar Certificate bisa Kamu dapatkan jika telah menyelesaikan pendidikan dalam kurun 1 tahun. Sementara gelar Associate Degree akan Kamu dapatkan jika telah menyelesaikan pendidikan dalam kurun 2 tahun.Untuk menunjang persiapan masuk ke program ini, kamu bisa melakukan konsultasi dengan ICAN Education Consultant.

Mengenal Program Undergraduate Degree Adalah? Begini Penjelasannya

Program Undergraduate Degree sebenarnya menjadi alternatif bagi Kamu yang ingin mendapatkan pembekalan penuh sebelum terjun ke dunia kerja. Program ini sangat cocok bagi Kamu yang merupakan lulusan SMA. Hal ini lantaran lulusan SMA belum pernah merasakan magang atau praktek langsung di lapangan kerja.

Sama halnya dengan program diploma di Indonesia, kurun waktu pendidikan juga mempengaruhi gelar yang didapatkan. Penjelasan sebelumnya sempat membahas bahwa undergraduate degree adalah pendidikan lanjutan yang memiliki dua jenis program. Berikut penjelasan mengenai program tersebut:

Associate Degree

Program jenis pertama yaitu Associate Degree. Program ini banyak diambil oleh lulusan SMA atau sederajat dengan tujuan untuk mendapatkan sertifikat terkait keahlian tertentu. Program ini sangat bermanfaat bagi Kamu untuk terjun ke dunia kerja dengan bekal sertifikat serta keahlian selama pendidikan.

Kurikulum yang terdapat pada Associate Degree yaitu pembekalan sebagai salah satu pendoman sebelum terjun ke dunia kerja. Beberapa keahlian atau keterampilan yang bisa Kamu asah mulai dari desain, kuliner, jahit, bisnis, fotografi, hingga kesenian. Menariknya, pada program ini juga ada pelajaran dasar seperti bahasa Inggris.

Bachelor’s Degree

Program lain Undergraduate Degree adalah Bachelor’s Degree. Bachelor degree adalah pilihan bagi Kamu yang ingin melanjutkan pendidikan tinggi setara dengan S1. Pada program ini siswa cenderung banyak mendapatkan teori daripada praktek. Meskipun demikian, teori yang didapatkan cenderung lebih lengkap dan terperinci.

Bachelor’s Degree membutuhkan waktu pendidikan hingga 4 tahunan sama halnya dengan S1. Bidang jurusan yang disediakan oleh program ini meliputi beberapa aspek bidang mulai dari pendidikan, kesehatan, pemerintahan (hukum) dan masih banyak lagi. Setelah lulus, nantinya Kamu juga akan mendapatkan sertifikat keahlian khusus.

Baca Juga: Lebih Cepat Kuliah Dengan Double Degree

Pertimbangkan Hal Ini Sebelum Mengambil Program Undergraduate Degree

Untuk menentukan program undergraduate degree terdapat beberapa hal yang harus Kamu perhatikan. Tujuan utama mempertimbangkan faktor tertentu yakni agar pendidikan yang ditempuh dapat memberikan manfaat di kehidupan mendatang. Berikut faktor yang harus Kamu perhatikan saat ambil program undergraduate:

Durasi Program

Faktor ini benar-benar harus Kamu pertimbangkan mengingat saat ini banyak tempat kerja yang memberikan batasan usia bagi karyawannya. Pastikan memilih durasi program undergraduate degree yang sesuai potensi Kamu dalam dunia kerja. Durasi paling singkat pada program Undergraduate Degree adalah 1 tahun.

Namun jika Kamu menginginkan untuk memiliki usaha sendiri maka bebas menentukan program Undergraduate dengan kurun waktu tertentu. Namun jika Kamu mengambil jurusan Associate’s Degree, bisa diupgrade ke Bachelor. Upgrade tersebut tentu saja memerlukan penambahan durasi waktu pendidikan.

Biaya

Jika Kamu mengambil Associate Degree tentu saja biaya yang harus dikeluarkan jauh lebih terjangkau. Hak ink sebenarnya dipengaruhi oleh durasi dan pembelajaran yang diterapkan. Perbandingan biaya untuk program Associate Degree 3 kali lebih murah ketimbang Bachelor’s Degree.

Untuk meringankan biaya selama menempuh pendidikan Kamu juga bisa berkompetisi agar mendapatkan beasiswa. Terdapat beragam beasiswa pendidikan untuk program Associate Degree sehingga keuangan dapat dikelola dengan baik. Tersedia berbagai fasilitas umum yang mampu menghemat biaya selama menempuh pendidikan.

Syarat Masuk

Faktor lain yang harus Kamu pertimbangan sebelum melanjutkan program Undergraduate Degree yaitu persyaratan masuk. Persyaratan masuk associate degree jauh lebih mudah dibandingkan dengan Bachelor’s Degree. Dengan demikian Kamu dapat memilih sesuai potensi.

Berbeda dengan kampus di Indonesia, jika ingin masuk sejumlah universitas di luar negeri untuk menempuh program Undergraduate Degree terdapat tes tertentu. Namun ada juga kampus yang tidak berpacu pada tes atau bisa dikatakan mandiri. Meskipun alternatif mandiri, Kamu tetap bisa menempuh beasiswa untuk meringankan biaya.

Potensi Diterima Kerja

Saat mengambil program undergraduate perhatikan juga faktor diterima atau terserap dalam dunia kerja. Pastikan jurusan maupun program yang Kamu ambil memiliki potensi terserap di dunia kerja cukup tinggi. Untuk mengetahui potensi terserap dunia kerja, Kamu dapat melihat upgrade melalui media-media tertentu.

Jika Kamu mengambil program undergraduate degree dengan potensi terserap di dunia kerja rendah, pastikan pengembangan potensi maksimal. Tujuan menerapkan hal tersebut yakni agar bisa membuka bisnis atau usaha sendiri setelah lulus dari kampus tersebut dengan gelar undergraduate degree jenis associate maupun bachelor.

Baca juga: Perbedaan Undergraduate dan Graduate, Sudah Tahu?
Universitas dengan Associate Degree Online Programs

Potensi Dalam Diri

Faktor lain yang harus mampu perhatian saat menentukan jenis program undergraduate degree yaitu potensi di dalam diri. Mengambil bidang sesuai dengan potensi dalam diri memudahkan Kamu untuk adaptasi.

Tidak hanya itu saja, Kamu juga akan mudah menguasai keterampilan maupun keahlian jika sesuai potensial dalam diri. Oleh sebab itu pastikan mengenali dulu potensi apa yang ada di dalam diri Kamu.

Undergraduate Degree adalah salah satu program yang bisa Kamu pilih setelah lulus SMA. Terdapat dua jenis program undergraduate degree yakni associate degree dan bachelor degree.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
UTS College
Deakin University
SIT

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan