Ikuti Kami:
Event Mendatang    IELTS Test
Konsultan Pendidikan Luar Negeri - ICAN Education Consultant
akomodasi dan jadwal masuk kuliah singapore raffles music college

Akomodasi dan Jadwal Masuk Kuliah Singapore Raffles Music College

Beranda / Perkuliahan / Persiapan Kuliah / Akomodasi dan Jadwal Masuk Kuliah Singapore Raffles Music College

Sebagai salah satu universitas terkemuka di Singapura, Singapore Raffles Music College tak hanya menawarkan lingkungan belajar yang kondusif dan pembelajaran maksimal, SRMC juga memastikan para siswa mendapatkan dukungan yang mereka butuhkan untuk kesehatan mental dan fisik.

Lingkungan budaya yang erat membuat suasana belajar yang kondusif dan ramah bagi semua siswa, termasuk juga siswa internasional yang terpaksa jauh dari rumah mereka. Kampus ini bahkan menghadirkan layanan konseling untuk setiap siswa yang memang membutuhkannya selama masa studi mereka.

Pilihan Akomodasi di Singapore Raffles Music College

Sebagai siswa internasional, menemukan akomodasi yang tepat sesuai dengan kebutuhan adalah hal penting. SRMC yang berlokasi di Singapura membuat kamu lebih mudah untuk memilih akomodasi terbaik.

Tim ICAN Education Consultant juga akan memberikan konsultasi perkuliahan luar negeri, termasuk juga akomodasi yang sesuai dengan gaya hidup dan kebutuhan kamu. Layanan dan konsultasi kami dihadirkan khusus untuk kamu yang akan kuliah di luar negeri.

Biaya hidup di Singapura umumnya terjangkau. Sebagai siswa internasional, penting untuk merencanakan anggaran dengan bijak, sehingga kamu dapat hidup dengan standar yang dirasa nyaman. Akomodasi merupakan bagian terbesar dari pengeluaran rumah tangga, karena ruang lahan yang terbatas.

Diasumsikan bahwa akomodasi sewaan berada di distrik pinggiran kota. Saat menyewa kamar, tuan tanah mungkin meminta penyewa untuk membayar biaya utilitas bulanan yang biasanya seitar S$600-2600.

Jumlah tersebut hanya estimasi dan pengeluaran sebenarnya dapat bervariasi, sesuai dengan preferensi gaya hidup dan kebiasaan belanja pribadi kamu sendiri.

Untuk pelajar internasional, disarankan untuk mulai mencari akomodasi sebelum tiba di Singapura, dan sebelum semester dimulai. Karena permintaan yang kuat untuk akomodasi siswa, unit yang tersedia dapat diisi dengan cepat.

Hindari mencari tempat tinggal melalui surat, telepon, atau dari sumber yang tidak dikenal. Jika memungkinkan, kamu harus bertemu pemilik akomodasi.

Tipe akomodasi yang bisa kamu pilih mencakup:

Shared Apartemen

Dengan biaya sewa perbulan mencapai S$1500 – S$5,000 kamu dapat menyewa sebuah rumah atau flat bersama dengan rekan siswa lainnya. Masing-masing siswa akan berbagi fasilitas, seperti ruang tamu, dapur dan kamar mandi.

Room in Occupied Apartments

Housing Development Board (HDB) adalah jenis perumahan yang paling umum untuk siswa internasional. Seorang siswa menyewa kamar kosong di sebuah flat yang ditempati oleh pemilik dan akan diminta untuk bernegosiasi dengan pemilik mengenai penggunaan fasilitas, seperti mesin cuci, fasilitas memasak, telepon, televisi, akses internet, dan lainnya.

Biaya sewa untuk akomodasi ini berkisar S$500 – S$1,500

Private Student Hostels

Beberapa hostel yang dikelola secara pribadi dan menerima orang asing, yang memegang Student’s Pass yang dikeluarkan oleh Immigration & Checkpoints Authority (ICA) Singapura. Setiap hostel memiliki kisaran tarifnya sendiri-sendiri untuk jenis kamar dan fasilitas yang berbeda, kisaran biaya yang harus dibayarkan adalah S$400 – S$1,200.

Jadwal Masuk Kuliah Singapore Raffles Music College

Pastikan kamu telah memilih akomodasi terbaik sebelum masa studi di universitas Singapura dimulai.

Untuk Singapore Raffles Music College sendiri, kalender akademik standar terdiri dari dua semester. Setiap semester mencakup 12 minggu pengajaran dan 2 minggu ujian.

Berikut jadwal masuk kuliah di SRMC yang perlu kamu ketahui sebelum masa studi dimulai.

05 – 11 April 2021Orientation Week
12 April – 11 Juli 2021Teaching Week
12 Juli – 18 Juli 2021Revision Week
19 Juli – 1 Agustus 2021Examination Week
02 Agustus – 19 September 2021Vacation Week

Penting untuk mengetahui jadwal masuk kuliah yang lebih lengkap. Kamu bisa mengunjungi situs resmi universitas di https://srmc.edu.sg/en/student-support/academic-calendar/ untuk informasi yang lebih lengkap.

Sementara itu, untuk tanggal hari libur nasional terbaru, silakan kunjungi situs web Kementerian Ketenagakerjaan di www.mom.gov.sg. Jika hari libur nasional jatuh pada hari Minggu, hari Senin berikutnya akan menjadi hari libur.

Karena pandemi Covid-19, jadwal bisa saja berubah sewaktu-waktu. Karena itu, kamu perlu menghubungi pihak universitas secara langsung, untuk menghindari kesalahan jadwal kuliah atau kursus yang telah kamu pilih.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event - Study in Singapore
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Bekasi
Education Expo Jabodetabek
New Zealand Jakarta
Auckland
Queensland
SIM
Macquarie

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Postingan Artikel ...
Artikel Perkuliahan di Luar Negeri Sekolah di Luar Negeri Bahasa Inggris Bacaan Umum Tips & Trick Beasiswa ...
Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan