tiga cara belajar bahasa inggris dengan cepat

Cara Belajar Bahasa Inggris dengan Cepat

Beranda / Belajar Bahasa Inggris / Cara Belajar Bahasa Inggris dengan Cepat

Cara belajar bahasa inggris dengan cepat membuat banyak orang ingin mencari cara paling praktis. Tuntutan mampu menggunakan Bahasa Inggris di tempat kerja baru, jabatan baru, atau karena persaingan ketat, membuat kamu hanya bisa menggunakan waktu singkat untuk belajar.

Bahasa Inggris juga merupakan salah satu keharusan dalam menguasai bahasa sebagai generasi modern. Bukan berarti, semuanya sudah terlambat ketika kamu merasa saat ini banyak ketinggalan dalam menyadari pentingnya bahasa inggris.

Cara Belajar Bahasa Inggris Secara Cepat

Selagi masih ada waktu, kamu bisa menggunakan kesempatan untuk terus belajar agar menguasai Bahasa Inggris secara cepat. Dengan metode belajar cepat dan tepat yang diberikan oleh ICAN English kamu akan memahami bahasa Inggris dengan lebih cepat. Kursus bahasa Inggris di lembaga kami akan memberikan kebebasan dalam memilih kelas online maupun offline.

Untuk belajar bahasa asing, terutama bahasa Inggis, berikut cara cepat yang bisa kamu gunakan.

Belajar dari Dasar

Sebelum belajar percakapan bahasa Inggris, pelajari terlebih dahulu kos kata yang sering digunakan sehari-hari. Kamu bisa menggunaka kata tunjuk, kamu, aku, mereka, dan dia atau kata lainnya yang masih umum untuk percakapan.

Materi selanjutnya belajar tenses termasuk simple present tense. Materi dasar ini bisa kamu praktekkan, tapi bukan dengan cara menghafal. Metode paling efektif belajar bahasa Inggris adalah praktek dari dasar. Belajar dari alfabet untuk meningkatkan keterampilan bicara. Baca dari buku cerita singkat dan sederhana.

Baca juga :
Pentingnya Grammar Dalam Speaking

Nonton Film dan Dengarkan Lagu

Agar belajar percakapan bahasa inggris secara mudah, kamu bisa dengarkan lagu-lagu bahasa Inggris. Mulai dengan berbagai lagu slow yang kamu suka supaya belajar jadi lebih menyenangkan. Selanjutnya, kamu bisa fokus pada lirik lagu.

Caranya dengan mencatat lirik pada note, laptop, atau kertas. Setelah putar lagu dan tulis lirik, kamu bisa memeriksa apakah hasil pendengaran dan hasil tulisan lirik kamu sudah sama atau perlu perbaikan dengan cara mencocokkan. Artikan kata dalam lirik yang masih asing, agar kamu paham dan meningkatkan kosa kata.

Cara ini juga terbukti efektif untuk meningkatkan kemampuan Bahasa Inggris sehingga kamu lebih paham dan bisa meniru percakapan Bahasa Inggris. Mulai dengan nonton film tanpa subtitle. Atau, kamu juga bisa pakai subtitle bahasa indonesia, namun jarang-jarang saja.

Apabila ada kata asing maupun sulit, pause video terlebih dahulu dan catat kata tersebut. Cari kata tersebut setelah selesai nonton. Cara ini terbilang efektif untuk mengasah kemampuan speaking.

Praktek dan Bicara

Cara terahir, kamu bisa mencoba berbahasa Inggris langsung dengan praktek. Caranya dengan melibatkan teman, keluarga, atau rekan kerja. Jika masih belum percaya diri, kamu bisa bicara menghadap cermin untuk melatih rasa percaya diri.

Kemudian, cari keluarga atau teman yang punya minat bahasa Inggris. Ajak latihan bersama, sehingga bisa saling mendukung dan belajar terasa lebih menyenangkan. Selain melibatkan teman atau keluarga, kamu juga bisa belajar bahasa inggris bersama komunitas bahasa Inggris online memanfaatkan media sosial.

Baca juga:
Pengalaman Seru Selama Belajar Bahasa Inggris

Mengapa Belajar Bahasa Inggris Terasa Sulit?

Jika kamu sudah menggunakan semua metode di atas sebagai cara belajar, tetapi hasil masih kurang efektif, berarti masih ada yang salah dalam proses belajar kamu. Padahal, sama seperti bahasa lainnya, kamu bisa belajar secara otodidak, menggunakan berbagai sumber, tersedia berbagai metode untuk meningkatkan kemampuan.

Boleh jadi, karena mindset masih pesimis. Misalnya, karena lidah orang jawa, sehingga membuat kamu kaku ketika harus berbicara Bahasa Inggris. Atau, kamu merasa sudah ketinggalan banyak karena dulu waktu sekolah tidak suka Bahasa Inggris.

Hal-hal seperti ini sebaiknya dihilangkan. Karena hanya menjadi hambatan yang membuat kamu justru tidak melihat progres dalam belajar. Padahal, kamu bisa melatih dengan cara ngomong langsung walaupun masih belum lancar.

Hindari juga terburu-buru fokus pada grammar. Sehingga, membuat kamu kurang pede dan takut salah ketika harus berbicara di depan umum. Karena belum tentu paham grammar membuat kamu bisa berkomunikasi dengan baik. Pernah dengar istilah bisa karena terbiasa, bukan? Kamu bisa menggunakan istilah tersebut sebagai pedoman.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
UTS College
Deakin University
SIT

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan