informasi lengkap seputar kuliah di australia

Informasi Lengkap Seputar Kuliah di Australia

Beranda / Perkuliahan / Informasi Lengkap Seputar Kuliah di Australia

Informasi kuliah di Australia tentu saja sangat penting bagi kamu yang akan melanjutkan pendidikan. Berbekal informasi terkait jurusan, biaya serta syarat mendaftar bisa jadi bahan pertimbangan. Guna memilih jurusan, universitas, mungkin juga peluang mendapat beasiswa. kamu juga bisa mempertimbangkan semua kebutuhan biaya hidup selama tinggal dan belajar disana.

Informasi Kuliah di Australia Berkaitan dengan Biaya dan Jurusan

Biaya selama kuliah dan tinggal di Australia adalah hal penting untuk diketahui. Ini perlu dipersiapkan terlebih dahulu supaya masa perkuliahan lancar tanpa kendala. Juga mengenai jurusan apa yang akan diambil, ini berpengaruh terhadap lama kuliah dan kebutuhan pendukungnya.

Berikut beberapa macam biaya yang akan kamu tanggung dan pilihan jurusan kuliah yang perlu diperhatikan bila ingin mengambil kuliah di Australia, antara lain:

Biaya Kuliah

Meliputi biaya pendidikan sesuai jurusan, akomodasi (sewa apartemen), pembuatan visa pelajar kurang lebih AUD 575, pembelian buku pendamping kuliah. Ini masuk pada pos biaya perkuliahan karena semua harus ada sebagai syarat supaya masa pendidikan kamu disana berjalan lancar.

Baca juga : Bisakah Kuliah di Australia Bawa Keluarga?

Biaya hidup

Meliputi kebutuhan konsumsi sehari-hari, komunikasi, transportasi serta kebutuhan pribadi seperti toiletries, alat kebersihan dan lainnya. Untuk biaya hidup standar di Australia kurang lebih berkisar antara AUD 200 – AUD 400 per minggu.

Daftar Jurusan Kuliah di Australia

Ada beragam jurusan yang dapat diambil menurut informasi kuliah di Australia. Kamu bisa menyesuaikan dengan minat dan bakat atau jurusan sebelumnya saat menempuh pendidikan di Indonesia. Beberapa jurusan populer yang paling diminati adalah sebagai berikut:

Untuk menggali informasi lebih lengkap, kamu bisa menghubungi agen pendidikan luar negeri ICAN Education. Sehingga kamu bisa mendapatkan informasi selengkapnya seputar perkuliahan di berbagai negara di luar negeri, termasuk di Australia dengan mudah dan cepat.

Baca Juga: Kuliah di Australia atau New Zealand, Mana yang Terbaik?

Syarat Kuliah di Australia

Ada 2 syarat yang wajib dipenuhi sebelum kamu memutuskan untuk kuliah di Australia. Pertama adalah syarat secara akademik, ini tergantung program studi yang kamu pilih serta Universitasnya. Cari dari berbagai sumber informasi pendidikan di Australia untuk masing-masing kampus untuk lebih pastinya sebab tiap jurusan syaratnya berbeda.

Untuk masuk ke jurusan Pendidikan Kejuruan dan Pelatihan tidak ada syarat tes masuk. Namun beberapa bidang studi mengharuskan kamu menguasai mata pelajaran tertentu, kadang juga ada syarat menyelesaikan pengalaman kerja terlebih dahulu. Khusus untuk Program Sarjana Pendidikan Tinggi, syaratnya harus memiliki sertifikat Pendidikan Menengah Senior.

Syarat kedua adalah tes kemampuan Bahasa Inggris. Yaitu TOEFL dengan score minimum 527 untuk bisa kuliah di Australia. Kemudian IELTS dengan minimum score 6.5. Syarat kemampuan berbahasa Inggris ini sudah harus siap pada saat mendaftar. Artinya kamu harus memenuhi standar score jauh-jauh hari, namun pastikan sertifikat keduanya masih berlaku saat mendaftar.

Secara keseluruhan untuk syarat tidak banyak berbeda dengan Indonesia. Hanya perbedaannya karena Negara tujuan menggunakan standar komunikasi bahasa Inggris jadi harus menguasai. Selebihnya syarat standar masuk universitas yang isinya dapat digali lebih dalam dari berbagai informasi kuliah di Australia.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - Study in Singapore
Monash Malaysia
Deakin University
SIT
Education Expo Manado

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan