Beasiswa di Asia Pacific University Malaysia 2019

Home » Uncategorized » Beasiswa di Asia Pacific University Malaysia 2019

Hai2, kabar gembira buat kalian yang ingin berkuliah di Malaysia tepatnya di Asia Pacific University, karena saat ini sedang ada program beasiswa untuk tahun ajaran 2019. 

Berikut ini info untuk syarat mendapatkan merit scholarship (beasiswa). 

ACHIEVEMENTSCHOLARSHIPMAINTAIN CGPA
Grade 12*FINAL 8.015% Scholarship3.00
Grade 12*FINAL 8.520% Scholarship3.00
Grade 12*FINAL 9.030% Scholarship3.00

*FINAL = 50% National Exam + 50% High School

Untuk dokumen yang perlu di submit sebagai berikut:

  1. High School Report Card Grade 10-11
  2. Application Form
  3. Passport Copy (Info Page)

Buat kalian yang ingin tahu lebih lanjut bisa konsultasikan rencana kuliah kalian dengan staff ICAN Education di kantor terdekat.

NOTE: Merit scholarship ini terbatas loh, jadi jangan sampai ketinggalan ya !!!!!!!!!!!!!!!

FORM REGISTRATION

Artikel Terbaru :

Profil Lengkap University of Waikato

Profil Lengkap University of Waikato

University of Waikato merupakan perguruan tinggi  berlokasi di Hamilton, Selandia Baru yang berdiri pada tahun 1964. Universitas ini menjadi institusi progresif dan inovatif dalam pendidikan. Selain

Read More »

Sebelum Anda Konsultasi
Isi Data Diri Anda Di Bawah Ini

Setelah mengisi formulir, kami akan menyambungkan anda ke konselor kami.

mau dapat Informasi mengenai universitas dan kuliah di luar negeri terbaru dari ICAN Education Consultant ?

Daftar Semua Jurusan