Ikuti Kami:
Event Mendatang    IELTS Test
Konsultan Pendidikan Luar Negeri - ICAN Education Consultant
5 jurusan kuliah di media design school, new zealand

Jurusan Kuliah di Media Design School, New Zealand

Beranda / Perkuliahan / Info Jurusan / Jurusan Kuliah di Media Design School, New Zealand

Desain menjadi salah satu bidang yang saat ini tengah digemari oleh banyak orang. Banyak universitas yang menawarkan jurusan desain untuk para calon mahasiswanya. Salah satu universitas yang khusus berfokus pada desain adalah Media Design School, New Zealand. Meski berada di luar negeri, universitas ini banyak digemari oleh para calon mahasiswa dari berbagai negara karena memiliki kualitas pendidikan yang maksimal.

5 Jurusan kuliah di Media Design School, New Zealand

Fokus pada bidang desain, universitas ini memiliki banyak jurusan yang menawarkan pengalaman belajar yang unik dalam bidang desain. Selain itu, berbagai program juga ditawarkan untuk menyesuaikan dengan minat dan kebutuhan para mahasiswanya.

Meski memilih jurusan yang tepat tidaklah mudah, ICAN Education Consultant sebagai agen pendidikan luar negeri yang bekerja sama dengan Media Design School, akan membantu kamu memilih jurusan yang tepat sesuai dengan kondisi kamu. Lalu, apa saja jurusan kuliah di Media Design School, New Zealand?

1. Art and Design – 3D Animation & VFX

Di jurusan ini, kamu akan mengembangkan kreaitivitas dalam bidang desain di 3D Animation dan belajar bagaimana menggunakan efek visual dengan cara yang lebih mudah. Kamu tidak perlu khawatir dengan kualitas pengajaran di universitas ini, karena semua staf pengajar di sini telah memenangkan penghargaan dan siap membantu kamu untuk mengembangkan keterampilan kamu dalam menguasai semua efek desain.

Agar kamu siap terjun ke dunia kerja, program studi ini akan membuat kamu terlibat langsung dalam industri film yang sebenarnya. Jurusan ini juga sedang mengembangkan sistem pembelajaran jarak jauh. Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa mengunjung situs resmi universitas ini atau menghubungi kontak resmi mereka.

2. Game Development

Siapa yang tidak menyukai game? Hampir semua orang menyukai hiburan yang satu ini. Daripada hanya bermain game di ponsel atau komputer kamu, sekarang saatnya kamu mengembangkannya! Sebagai sekolah pertama dan satu-satunya di New Zealand yang bekerja sama dengan Sony PlayStation dan Unity Technology, kamu akan mengembangkan kreativitas dan inovasi kamu dalam bidang Game Development.

Banyak perusahaan industry game yang menyayangkan kurangnya keterampilan orang-orang dalam bidang ini. Untuk itu, Media Design School berusaha menanggapi kekurangan di industry ini dengan menghasilkan para lulusan yang bermutu dan diminati di industri ini.

3. AI & Cloud Computing

Bidang ini menawarkan bayaran yang cukup tinggi untuk para pekerjanya, kamu memiliki peluang yang cukup tinggi untuk menjadi pengembang yang sangat dicari. Media Design School telah bekerjasama dengan industri ini untuk mengidentifikasi kebutuhan para pemberi kerja secara tepat dan untuk mengeasah kemampuan para mahasiswa agar siap berada di industry ini sesegera mungkin.

4. Motion Design

Media Design School berada di peringkat 10 besar dalam sekolah motion design yang ada di dunia. Bidang ini membutuhkan keterampilan mulai dari seni hingga animasi, tipografi hingga semua hal teknis. Bidang ini adalah jalur karir yang kreatif dan kompleks yang membutuhkan banyak orang-orang kreatif.

Kamu yang sering berpikir out of the box, akan sangat tepat jika masuk ke jurusan ini.

5. Interactive Design

Bidang ini berfokus pada solusi desain interaktif dan akan membawa kamu ke berbagai jalur dinamis yang akan ada di masa depan. Interactive Designer harus menguasai desain website, user interface, atau juga app development.

Dengan mempelajari berbagai bidang, kamu akan bisa memilih jalur apapun setelah kamu lulus nanti. Kamu juga akan dengan mudah mendapatkan pekerjaan karenda bidang ini masih membutuhkan banyak sumber daya manusia yang memiliki kreativitas tinggi.

Baca juga:
Informasi Cara Daftar Kuliah Di Media Design School, New Zealand

Mengapa Harus Jurusan Desain?

Jurusan ini akan mempersiapkan orang-orang untuk dapat mengaplikasikan desain untuk seni dan mengubah ide-ide ke dalam gambar visual. Kreativitas kamu juga akan dikembangkan agar mampu mengubah ide-ide tersebut dan menyampaikannya dengan cara yang tepat.

Peluang karir di industri ini juga cukup banyak, sehingga kamu memiliki peluang untuk bekerja di berbagai bidang dalam industri ini. Jadi, sudah tahu mau pilih jurusan apa?

Dari desain grafis hingga desain produk, setiap gelar membekali Anda dengan serangkaian keterampilan unik. Selain itu, semua program berinteraksi dengan teknologi, sehingga memerlukan pengetahuan dalam pengeditan khusus atau program perangkat lunak.

Beberapa keterampilan yang paling dibutuhkan yang dapat diperoleh dengan gelar Desain meliputi kreativitas, pemecahan masalah, keterampilan teknis, komunikasi visual, dan manajemen proyek. Sarjana Desain sering menawarkan pengenalan luas ke berbagai bidang; dan bagi mereka yang sudah memiliki gelar sarjana, Magister Desain adalah cara yang baik untuk mengambil spesialisasi lebih lanjut.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event - Study in Singapore
ICAN Event - UTS Bekasi
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
SIM
KINGS USA
KINGS UK
UTS College Bandung
UTS College Manado
UTS College Bekasi
Education Expo Jabodetabek
New Zealand Jakarta

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Postingan Artikel ...
Artikel Perkuliahan di Luar Negeri Sekolah di Luar Negeri Bahasa Inggris Bacaan Umum Tips & Trick Beasiswa ...
Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan