Ikuti Kami:
Event Mendatang    IELTS Test
Konsultan Pendidikan Luar Negeri - ICAN Education Consultant
pilihan akomodasi kuliah di auckland university of technology

Pilihan Akomodasi Kuliah di Auckland University of Technology

Beranda / Perkuliahan / Persiapan Kuliah / Pilihan Akomodasi Kuliah di Auckland University of Technology

Memilih Universitas Teknologi Auckland (AUT) adalah pilihan yang sudah tepat karena universitas yang satu ini terkenal sebagai universitas terbesar no.2 di New Zealand. Walaupun telah berhasil menyandang nama sebagai Universitas sejak tahun 2000, kampus ini bahkan menjadi tempat belajar selama 120 tahun dengan berbagai fasilitas belajar lengkap. Untuk Anda yang ingin tahu apa saja Akomodasi Kuliah di Auckland University of Technology, berikut informasi yang dapat anda simak.

Akomodasi Kuliah di Auckland University of Technology – City Campus

Akomodasi ini disediakan sebagai self-catered apartment, dan apartemen-apartemen tersebut dikenal sebagai Wellesley Student Apartments. Apartemen ini mampu mendukung 502 mahasiswa. Jika anda berada di pusat kampus, maka cuman butuh berjalan sekitar 3 menit saja menuju apartement ini.

Selain itu, tempatnya yang strategis membuat anda dapat menggunakan alat transportasi publik, juga menikmati kehidupan di area kampus yang aman, meyakinkan, dan tentunya bagus untuk bersosial.

Sedangkan fasilitas yang tersedia adalah sebagai berikut:

  • Keamanan di tempat 24 jam 7 hari
  • Ruangan
  • Laundry
  • Internet
  • WiFi
  • Komputer

Baca juga:
Info Lengkap Daftar Jurusan Kuliah Di Auckland University of Technology

Akomodasi di North Campus

Kampus juga menyediakan Akoranga Student Village walaupun bukan apartemen milik kampus sepenuhnya. Kehidupan di apartemen ini adalah self-catered apartment yang menyediakan 207 tempat dan 40 apartemen. Nah, untuk Anda yang stay di apartemen ini, lokasinya sangat dekat dengan kampus, yaitu bisa ditempuh dengan berjalan kaki selama 5 menit.

Tidak hanya itu, tapi lokasi apartemen juga sangat dekat dengan toko-toko, transportasi publik, dan kehidupan di kampus yang menyediakan keamanan dan kenyamanan. Anda juga bisa bersosialisasi dengan yang lain secara mudah. Setiap apartemen tersedia empat sampai lima kamar, dua kamar mandi, area tempat makan yang terbuka, dan juga sebuah dapur.

Fasilitas lainnya yang tersedia adalah sebagai berikut:

  • Keamanan di tempat 24 jam 7 hari
  • Ruangan
  • Laundry
  • Internet
  • WiFi
  • Komputer

Akomodasi di South Campus 

Walaupun akomodasi kuliah di Auckland University of Technology, terutama untuk South Campus (Manukau) memang tidak tersedia, namun jangan berkecil hati. Anda bisa menikmati berbagai pilihan jika ingin belajar di kampus yang satu ini. Untuk mahasiswa yang belajar di kampus tersebut, mereka akan tinggal di akomodasi AUT yang terletak di apartemen Wellesley Student, yaitu di city campus.

Bis AUT biasanya beroperasi dari City Campus ke South Campus sesuai jadwal, mulai dari Senin sampai Jumat. Perjalanan ditempuh mulai dari 25 menit sampai 40 menit, tergantung jadwal.

Selain itu, ada juga transportasi publik bis dan kereta api yang tersedia antara pusat kota dan Manukau. Mahasiswa bisa memperoleh perjalanan dengan harga diskon terhadap sistem transportasi umum di Auckland.

Bagaimana kalau anda tidak ingin tinggal di City Campus? Tidak masalah. Masih ada akomodasi milik swasta. Namun, karena akomodasi tersebut adalah milik pribadi, maka seluruh hal yang berhubungan dengan akomodasi tersebut tidak ada hubungannya dengan kampus AUT.

Baca juga:
Apa Saja Fasilitas Kuliah Di Auckland University Of Technology

Cara Mendaftar Akomodasi di AUT

Untuk mendaftar akomodasi di kampus tersebut, cara yang harus anda lakukan adalah dengan mendaftar secara online. Nah, untuk anda yang ingin tinggal bersama teman, maka sangat mungkin untuk mencantumkan nama mereka ketika anda mendaftar. Pihak kampus akan berusaha untuk memastikan agar anda bisa tinggal bersama teman. Kendati demikian, pihak kampus tidak dapat menjamin.

Pihak kampus sudah membuka akomodasi tahap pertama untuk 2020 sejak pertengahan sampai akhir Oktober 2019. Sedangkan untuk City Campus 2020 sudah dibuka sejak tanggal 1 Agustus 2019. North Campus juga tersdia untuk 2020 dan dibuka sejak tanggal 1 Agustus 2019.

Nah, untuk Anda yang ketinggalan informasi tentang akomodasi kuliah di Auckland University of Technology, nggak usah kuatir. Anda bisa menghubungi ICAN Education Consultant. Konsultan pendidikan kami akan membantu Anda untuk mengurus seluruh kepentingan yang akan memudahkan anda nantinya.

Jika Anda membutuhkan bantuan seperti konsultasi mana jurusan kuliah yang tepat untuk Anda, atau mengurus akomodasi agar seluruhnya tersedia dengan baik untuk Anda, kami siap membantu dengan sepenuh hati, semoga bermanfaat!

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event - Study in Singapore
ICAN Event - UTS Bekasi
Education Expo Jabodetabek
New Zealand Jakarta
Auckland
Queensland
Macquarie

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Postingan Artikel ...
Artikel Perkuliahan di Luar Negeri Sekolah di Luar Negeri Bahasa Inggris Bacaan Umum Tips & Trick Beasiswa ...
Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan